Tag: pertumbuhan ekonomi

Airlangga: US-ABC dukung penguatan kerja sama perdagangan RI-AS

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyampaikan United States-ASEAN Business Council (US-ABC) berkomitmen mendukung penguatan ...

MenEkraf: Perlu sinergi kawal kebijakan kemudahan pembiayaan ekraf

Menteri Ekonomi Kreatif Teuku Riefky Harsya menekankan pentingnya sinergi dan koordinasi antarkementerian dan lembaga untuk mengawal regulasi yang ...

Kemenperin catat 165 perusahaan kawasan industri sudah dapat IUKI

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) mencatat hingga November 2024 ada 165 perusahaan kawasan industri yang telah mendapatkan izin usaha kawasan ...

Mendag: Indonesia buktikan mampu hasilkan produk berteknologi

Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso menyebutkan ekspor sepeda listrik ke Amerika dan Eropa merupakan bukti Indonesia mampu menunjukkan ...

China tanggapi ancaman Donald Trump atas negara-negara BRICS

Pemerintah China menanggapi ancaman Presiden terpilih Amerika Serikat Donald Trump yang menyebut akan mengenakan tarif 100 persen terhadap ...

BI proyeksi ekonomi Papua 2025 pada kisaran 3,50 hingga 4,50 persen

ANTARA - Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Papua memproyeksikan ekonomi Papua pada 2025 kisaran 3,50 hingga 4,50 persen. Kepala ...

BI-Pelindo digitalisasi transaksi Pelabuhan Manado

Kantor Perwakilan Bank Indonesia Sulawesi Utara dan Pelindo Regional IV Manado lakukan digitalisasi transaksi jasa kepelabuhanan di Pelabuhan Manado, ...

Bappenas: Akselerasi ekonomi hijau perlu reformasi ekosistem

Wakil Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Wakil Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) Febrian Alphyanto Ruddyard ...

Wakil Komisi XI minta BNI perluas layanan bagi pelaku usaha kecil

Wakil Ketua Komisi XI DPR RI M Hanif Dhakiri meminta PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI untuk makin memperluas jangkauan layanan ...

Ekonom Permata Bank nilai kenaikan UMP bisa dorong konsumsi domestik

Chief Economist Permata Bank Josua Pardede menilai kenaikan Upah Minimum Provinsi (UMP) sebesar 6,5 persen pada tahun 2025 merupakan langkah yang ...

Bappenas: Prinsip keberlanjutan, modalitas utama pembangunan nasional

Wakil Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Wakil Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) Febrian Alphyanto Ruddyard ...

Penyaluran KUR di Kalbar hingga November 2024 mencapai Rp3,80 triliun

Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Kalimantan Barat (Kalbar) mencatat penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Provinsi Kalbar dari Januari ...

Bappenas: Kesepakatan COP29 momentum luar biasa bagi negara berkembang

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) mengatakan kesepakatan di Conference of the ...

Profil Leontinus Alpha, pendiri Tokopedia yang jadi Deputi Cak Imin

Leontinus Alpha Edison, yang dikenal sebagai salah satu pendiri platform e-commerce Tokopedia, baru-baru ini menerima penunjukan penting. Menteri ...

Permata Bank proyeksikan ekonomi Indonesia tumbuh 5,15 persen di 2025

Permata Bank memproyeksikan pertumbuhan ekonomi Indonesia akan berada di level 5,15 persen pada tahun depan 2025, yang masih akan ditopang oleh ...