Tag: penanganan sampah

Surabaya lelang sampah botol plastik hasil penukaran tiket bus

Dinas Kebersihan dan Ruang Terbuka Hijau Kota Surabaya menyatakan sebanyak 39 ton sampah botol plastik hasil penukaran tiket Suroboyo Bus sejak awal ...

LIPI siap bantu Pemprov Jabar bersihkan Citarum

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) menyatakan siap bekerja sama dengan Pemprov Jawa Barat dalam menyediakan teknologi bersih menangani sampah ...

Bank Dunia bantu penanganan sampah Sungai Citarum

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat mendapat bantuan dana sebesar 100 juta dollar Amerika atau sekisar Rp1,4 triliun dari Bank Dunia untuk ...

NasDem kritisi Pemkot Palu terkait lambannya penanganan sampah

Dewan Pimpinan Wilayah Partai Nasional Demokrat (NasDem) Sulawesi Tengah mengkritisi Pemerintah Kota Palu terkait lambannya penanganan sampah untuk ...

Perusahaan ponsel gandeng pihak lain urus sampah elektronik

Perusahaan ponsel Samsung dan Oppo menggandeng perusahaan lain untuk menangani produk-produk lama atau produk bekas pakai yang akan menjadi sampah ...

Kabupaten Bogor diminta KLHK maksimal kelola sampah

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) meminta Kabupaten Bogor, Jawa Barat maksimal dalam mengelola sampah, mengingat jumlah penduduknya ...

Kementerian PUPR dorong tempat pengolahan sampah ramah lingkungan

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mendorong pembangunan tempat pengolahan sampah yang ramah lingkungan, seperti tempat ...

Ramadhan Bersih sasar pasar modern-area istirahat

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengatakan Ramadhan Bersih akan menyasar pasar modern dan area istirahat di jalur tol untuk ...

KLHK: maknai bulan Ramadhan dengan penanganan dan pengurangan sampah

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menekankan penanganan dan pengurangan sampah terutama sampah plastik dalam memaknai dan menjalankan ...

KLHK kampanyekan bersih sampah lewat film animasi Pulau Akko

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mengkampanyekan untuk hidup bersih dari sampah melalui film animasi yang berjudul Pulau Akko ...

Masyarakat Jakarta diajak "puasa plastik" selama Ramadhan

Masyarakat DKI Jakarta diajak mengurangi penggunaan kantong plastik sekali pakai guna menekan suplai volume sampah plastik selama Ramadhan di wilayah ...

Pegiat: gugatan terhadap pembatasan plastik tidak konstruktif

Direktur Eksekutif Gerakan Indonesia Diet Kantong Plastik Tiza Mafira mengatakan gugatan sejumlah asosiasi industri plastik terhadap kebijakan daerah ...

Jasasenatri Ambon bersihkan Pantai Batu Merah

Para istri anggota TNI Angkatan Laut yang tergabung dalam Korcab IX Daerah Jalasenastri Armada III mengelar aksi bersih pantai di lokasi Tanjung ...

Kementerian PPN dan Pemkot Bandung berencana buat kawasan metropolitan

Kementerian PPN / Bappenas dengan Pemerintah Kota Bandung menandatangani nota kesepahaman atas perencanaan pembangunan di wilayah Bandung Raya yang ...

NTB pelajari model pengelolaan sampah DKI Jakarta

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mempelajari model pengelolaan sampah DKI Jakarta untuk menyusun program penanganan sampah yang ...