Tag: pemilihan kepala daerah

Ini pesan Rizieq Shihab ke massa reuni Akbar PA 212 di Monas

Imam Besar Muhammad Rizieq Shihab berorasi di depan belasan ribu massa yang hadir dalam reuni akbar Persaudaraan Alumni (PA) 212 di dalam ...

Politik kemarin, PDIP pecat Effendi Simbolon hingga video Khofifah

Berbagai peristiwa politik kemarin (1/12) menjadi sorotan, mulai dari PDI Perjuangan pecat Effendi Simbolon karena berseberangan prinsip hingga ...

Jejak inklusi Pilkada 2024 di Jakarta Barat

Sejumlah kotak putih berdimensi 40x40x60 sentimeter itu mulai tersusun rapi di atas meja-meja yang diletakkan dalam sebuah tenda yang didirikan di ...

KPU: Paslon bisa ajukan pembatalan suara 3 hari sejak penetapan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Barat mengatakan setiap pasangan calon (paslon) kepala daerah/wakil kepala daerah bisa mengajukan ...

Panwascam Setiabudi rampungkan pengawasan rekapitulasi suara kecamatan

Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan (Panwascam) Setiabudi, Jakarta Selatan merampungkan pengawasan rekapitulasi suara pada tingkat kecamatan untuk ...

Hasto: PDIP menang pilkada di 14 provinsi dan 247 kabupaten/kota

Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto mengatakan bahwa partai berlambang banteng moncong putih itu berhasil memenangi pemilihan kepala ...

KPU Garut tuntaskan pleno hasil pilkada di 42 kecamatan 

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Garut, Jawa Barat sudah menuntaskan rapat pleno rekapitulasi penghitungan suara pemilihan kepala daerah ...

Pasangan Asep Japar-Andreas unggul pada PSU Pilkada Sukabumi 2024

Hasil perhitungan suara pada pemungutan suara ulang (PSU) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 05, Desa Warnasari, ...

Paslon Husain-Asrul unggul di PSU TPS 04 Kalumata Ternate

Pasangan calon (paslon) Husan Alting Sjah – Asrul Rasyid Ichsan (HAS)  unggul dalam pemungutan suara ulang (PSU) pemilihan kepala ...

Politik sepekan, Pelaksanaan pilkada hingga PDIP pecat Effendi

Presiden RI Prabowo Subianto berpesan kepada kepala daerah terpilih pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 agar benar-benar bekerja untuk ...

Terpopuler, remaja tusuk keluarga hingga imigran Rohingya terdampar

Sejumlah berita terpopuler yang menarik untuk disimak pada Ahad pagi, mulai dari remaja berusia 14 tahun di Cilandak yang menusuk ayah dan nenek ...

Waketum MUI minta masyarakat sabar menunggu hasil resmi Pilkada 2024

Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) KH Marsudi Syuhud meminta masyarakat bersabar dalam menunggu hasil Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) ...

KPU Sumut gelar pemungutan suara susulan pada 1 Desember 2024

Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Utara menyatakan pelaksanaan pemungutan suara susulan dan pemungutan suara lanjutan Pemilihan Kepala ...

Timses Pram-Doel apresiasi profesionalitas TNI-Polri di Pilkada DKI

Bendahara Tim Pemenangan pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI nomor urut 3 Pramono Anung dan Rano Karno, Charles Honoris, mengapresiasi ...

Ini 7 artis yang pernah berhasil menang Pilkada

Saat ini, kondisi dunia politik Indonesia sedang ramai menjadi sorotan karena hadirnya nama-nama terkenal dari panggung hiburan. Beberapa artis mulai ...