Tag: cap go meh

Dispar luncurkan "Calender of Charming Event" Palembang tahun 2023

Dinas Pariwisata (Dispar) Kota Palembang, Sumatera Selatan, meluncurkan Calender of Charming Event atau kalender kegiatan pariwisata kota ...

Merawat tradisi di tangan generasi penerima waris

Tatung dalam setiap Perayaan Cap Go Meh di Kota Singkawang, Kalimantan Barat, sudah ada sejak dahulu kala dan diteruskan para penerima waris dari ...

Budaya Tionghoa tampil dalam perayaan Cap Go Meh di Tambora

Budaya etnik Tionghoa khas Singkawang Kalimantan Barat, ditampilkan dalam perayaan Cap Go Meh di di Jalan Krendang Tambora, Jakarta Barat, ...

Dua WBTB Kalbar masuk dalam Kharisma Event Nusantara 2023

ANTARA - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno menyebut, dua Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) asal Kota ...

Sandiaga ajak wisatawan lokal & internasional kunjungi Kalbar

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno mengajak wisatawan lokal dan internasional untuk menyaksikan agenda pariwisata di ...

Menparekraf kagum terhadap toleransi masyarakat Singkawang

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahudin Uno mengagumi dan mengapresiasi predikat Singkawang sebagai koita Tertoleran ...

GrabMaps terintegrasi dengan Amazon Location Service

Aplikasi super terkemuka di Asia Tenggara, Grab, hari ini mengumumkan bergabungnya GrabMaps sebagai penyedia data untuk Amazon Location Service, ...

Kemendikbudristek buka pendaftaran Kurikulum Merdeka lewat belajar.id

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) membuka pendaftaran implementasi Kurikulum Merdeka melalui akun ...

Grab siapkan lebih dari 450 GrabCar rental dukung Festival Cap Go Meh

Director of East Indonesia, Grab Indonesia, Halim Wijaya mengatakan, pihaknya sebagai superapp terkemuka di Asia Tenggara, turut meramaikan dan ...

Foto pilihan pekan pertama Februari 2023

Sejumlah warga menyaksikan pesta kembang api saat puncak perayaan Cap Go Meh di Kelenteng Leng Chun Keng, Jambi, Minggu (5/2/2023). Puncak perayaan ...

Erick Thohir hadiri Karnaval Naga dan Barongsai Cap Go Meh 2574 di Pontianak

Menteri BUMN Erick Thohir (kanan) didampingi Gubernur Kalimantan Barat Sutarmidji (kedua kanan) memainkan mustika naga pada Karnaval Naga dan ...

Kemenkes: Pasien ginjal akut punya riwayat konsumsi obat Praxion

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkap jenis obat sirop yang dikonsumsi korban meninggal dunia akibat Gangguan Ginjal Akut Progresif Atipikal ...

Tatung dinanti warga Manado saat Cap Go Meh

ANTARA - Ribuan warga memadati kawasan pecinan untuk menyakskan kirab Toa Pe Kong pada Perayaan Cap Go Meh di Manado, Sulawesi Utara, ...

Wamenparekraf bangga Bogor Street Festival rangkum kearifan lokal

Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Wamenparekraf) sekaligus Wakil Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Angela Tanoesoedibjo ...

Kemarin, Cap Go Meh hingga temuan kasus gagal ginjal akut baru

Pada Minggu (5/2) di daerah Singkawang, Kalimantan Barat, para warga mengadakan Festival Cap Go Meh yang turut dimeriahkan oleh permainan naga, ...