Aksi dirgantara semarakan Pawai obor Asian Games di Palembang
Torch Relay atau pawai api obor Asian Games 2018 di kota Palembang berlangsung meriah, dengan sejumlah atraksi dirgantara yang dipertontonkan ...
Torch Relay atau pawai api obor Asian Games 2018 di kota Palembang berlangsung meriah, dengan sejumlah atraksi dirgantara yang dipertontonkan ...
Pedangdut Evi Masamba membawa api obor Asian Games 2018 saat melintas di Jembatan Ampera Palembang, Sumsel, Sabtu (4/8/2018). Obor Asian Games 2018 ...
Gubernur Sumatera Selatan Alex Noerdin menjadi pembawa obor pertama pada Kirab Obor Asian Games XVIII 2018 di Palembang, Sabtu pagi. Alex yang ...
Atraksi akrobatik pesawat udara oleh Sekretaris Jenderal Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 (INASGOC) Eris Herryanto menyambut permulaan Pawai ...
Ribuan warga Palembang berkumpul di pinggir jalan di kawasan Jakabaring Sport City, tepatnya di Jalan KH Bastari, Palembang, Sabtu pagi, untuk ...
Pawai Obor Asian Games 2018 yang akan berlangsung di Kota Palembang pada Sabtu (4/8) akan menempuh jarak 24 kilometer yang dimulai dari Plaza ...
Plt Gubernur Jambi Fachrori Umar (kedua kanan) dan Kapolda Irjen Pol Muchlis (kedua kiri) didampingi Sekda Dianto (kanan) dan Wali Kota Jambi Syarif ...
Sebanyak 52 orang penerjun dari Korps Pasukan Khas TNI AU akan mengawal api obor Asian Games 2018 dari ketinggian 7.000 kaki di atas kawasan Kota ...
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat Iwa Karniwa mengatakan persiapan arena lima cabang olahraga yang akan digunakan pada ajang Asian Games ...
Menristekdikti Mohamad Nasir (kiri) mendampingi Wali Kota Bukittinggi Ramlan Nurmatias (kedua kiri) memegang api obor Asian Games 2018 bersama ...
Bergerak dari Kabupaten Siak, Kirab Api Obor Asian Games 2018, Kamis pagi 2 Agustus tiba kembali di Kota Pekanbaru. Ribuan warga Kota Pekanbaru ...
Masyarakat Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar) antusias dengan memadati sepanjang Jalan Sudirman saat menyambut kedatangan api Asian Games ...
Kirab api obor Asian Games 2018 di Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar), berakhir di Istana Bung Hatta setelah menempuh rute sekitar 10 ...
Perjalanan api Asian Games 2018 sesuai jadwal akan tiba di Jambi, Jumat (3/8) setelah sebelumnya berada di Bukittinggi Sumatera Barat dan akan ...
Kirab api obor Asian Games di Kota Bukittinggi, Sumatera Barat (Sumbar), melalui sejumlah lokasi bersejarah di daerah itu, Kamis. "Karena ...