Pemerintah targetkan kemiskinan ekstrem 0 persen di 2024

ANTARA - Pemerintah menargetkan penurunan tingkat kemiskinan ekstrem mencapai 0 persen pada 2024. Sementara pada tahun 2022, angka kemiskinan ditargetkan kembali menjadi 8,5 sampai 9 persen. (Egan Suryahartaji/Chairul Fajri/Farah Khadija)

Copyright © ANTARA 2021