Tag: wayang golek

Rano ajak masyarakat Banten belajar dari Baduy

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Banten Rano Karno mengajak masyarakat Banten belajar dari kearifan lokal masyarakat baduy, seperti kesederhanaan dan ...

Wayang golek meriahkan cap go meh di Bogor

Pertunjukan wayang golek semalam suntuk turut memeriahkan rangkaian acara Pesta Rakyat Cap Go Meh 2015 yang akan digelar Kamis (5/3) di Vihara ...

Presiden akan hadiri Pesta Cap Go Meh

Presiden Joko Widodo dijadwalkan menghadiri Pesta Rakyat Cap Go Meh (CGM) 2015 yang dirancang meriah dengan melibatkan 10.000 pengisi dan pendukung ...

Mahasiswa Indonesia gelar pameran budaya di Taiwan

Mahasiswa asal Indonesia menggelar pameran budaya di kampus National Taiwan Universtiy of Science and Technology (NTUST) Taipei pada 2-3 Maret ...

Ratusan seniman akan tampil di festival seni budaya Betawi

Sekitar 200 seniman akan tampil di Festival Seni dan Budaya Betawi 2014 yang akan digelar pada 29-30 November. "Ratusan seniman akan ...

Pemprov DKI akan gelar festival seni dan budaya Betawi

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta melalui Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) akan menggelar Festival Seni dan Budaya Betawi pada 29 ...

Penyuluhan kesehatan dengan wayang koplo

Pusat Humaniora Kebijakan Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Balitbangkes Kemenkes RI menggunakan wayang koplo sebagai sarana penyuluhan ...

Festival budaya Indonesia Kontemporer kembali digelar di London

ARTiUK bekerja sama dengan Pusat Studi Asia Tenggara (CSEAS) SOAS University of London dan KBRI London- kembali akan menggelar Indonesia Kontemporer ...

Indonesia tampil atraktif di pameran wisata Xi'an Tiongkok

Indonesia yang diwakili Pemerintah Kota Bandung, tampil atraktif dalam pameran pariwisata "China Xi'an Silk Road International Tourism Expo 2014" di ...

Ada wayang kulit kuno di museum Taiwan

Sebuah museum swasta di Kota Taipei, Taiwan, menyimpan koleksi wayang kulit dan golek asal Indonesia yang diperkirakan digunakan pada abad 19-20 ...

Festival wayang digelar di Kota Tua Jakarta

Kawasan Kota Tua, di Jakarta Barat, menjadi arena perhelatan akbar wayang, Festival Wayang Indonesia (FWI), pada 13-15 Juni ini. Pergelaran ...

One Indonesia suguhan budaya di Rumah Tante Soen Belanda

Festival Kesenian Indonesia "One Indonesia," bertemakan "Het huis van Tante Soen" atau Rumah Tante Soen, mengambil atmosfir Indonesia pada tahun ...

Si Cepot ramaikan kampanye Gerindra

Wayang golek "Si Cepot" bersama tiga wayang golek raksasa berukuran dua meter lainnya, yang berisi orang dewasa, turut meramaikan kampanye Partai ...

Ribuan orang iringi pemakaman Asep Sunandar

Ribuan orang mengantar jenazah dalang Asep Sunandar Sunarya (59) yang dimakamkan di pemakaman keluarga yang letaknya berada dekat Kampung ...

Asep Sunarya inovator wayang Indonesia

Duta Besar Republik Indonesia untuk Amerika Serikat periode 2010-2013 Dino Patti Djalal menilai dalang Asep Sunandar Sunarya sebagai inovator wayang ...