Tag: venezuela

Pria Venezuela ditembak mati saat kerusuhan krisis bahan pokok

Seorang pria Venezuela ditembak mati pada Kamis saat masyarakat setempat, yang melakukan protes krisis makanan dan gas menjarah sejumlah toko di ...

"Suara Lantang" raih foto terbaik World Press Photo 2020

Foto berjudul Suara Lantang karya fotografer berkebangsaan Jepang Yasuyoshi Chiba terpilih menjadi foto tahun ini atau Photo of the Year dari lomba ...

Bolsonaro ingin buka perbatasan Brazil, sebut risikonya sepadan

Presiden Brazil Jair Bolsonaro pada Jumat (17/4) mengatakan ia ingin kembali membuka perbatasan demi memulihkan kembali perekonomian dan menyebut ...

Bayi pengungsi suku Venezuela di Brazil positif COVID-19

Bayi berusia dua bulan yang lahir dari pengungsi suku Warao asal Venezuela terbukti positif mengidap virus corona jenis baru atau COVID-19, ...

Verstappen akan ramaikan balapan virtual V8 Supercar Series

Max Verstappen terbang ke Australia bulan lalu untuk grand prix Formula 1 yang akhirnya ditunda tapi pebalap asal Belanda itu akan merasakan ...

Rouhani: Sanksi minyak AS terhadap Iran tidak adil

Presiden Iran Hassan Rouhani melalui percakapan telepon dengan Presiden Venezuela Nicolas Maduro pada Senin mengatakan sanksi Amerika Serikat ...

Brazil berupaya lindungi masyarakat adat dari pandemi corona

Pemerintah Brazil telah melarang orang yang bukan warga masyarakat adat memasuki wilayah masyarakat adat untuk menghentikan penyebaran virus corona ...

Kolombia perpanjang masa karantina untuk corona selama dua pekan

Kolombia akan memperpanjang masa karantina nasional yang dimaksudkan untuk membendung penularan virus corona hingga 27 April, kata Presiden Ivan ...

Suku adat Malaysia bersembunyi di hutan untuk hindari wabah corona

Setelah memblokir pintu masuk ke desa mereka dengan kayu, setengah dari penduduk Jemeri melarikan diri ke hutan di sekitarnya dengan ketakutan saat ...

AS pertimbangkan pelonggaran sanksi bagi Iran karena wabah corona

Amerika Serikat mempertimbangkan pelonggaran sanksi terhadap Iran dan negara-negara lain untuk membantu memerangi epidemi virus corona, ujar ...

Presiden Brazil Bolsonaro tolak perluas karantina

Presiden Brazil Jair Bolsonaro, Senin (30/3), mengatakan karantina jangan lagi diberlakukan di negara itu daripada yang sudah ada sekarang dalam ...

Wabah corona di Moskow masuki fase baru karena warga langgar imbauan

Wali kota Moskow Sergei Sobyanin mengatakan pada Minggu bahwa pandemi virus corona di wilayahnya memasuki fase baru saat jumlah total kasus di ibu ...

Rusia: Sanksi AS terhadap Venezuela "alat genosida" di tengah wabah

Rusia, Jumat  (27/3), mengatakan tuduhan "terorisme narkoba" terhadap Presiden Venezuela Nicolas Maduro tidak masuk akal dan bahwa ...

Tepung jagung olahan asal Cilegon tembus pasar Israel

Kementerian Pertanian (Kementan) mencatat produk olahan berupa tepung jagung atau corn starch hasil industri di Cilegon berhasil menembus pasar ...

Venezuela: Tuduhan AS terhadap Maduro tunjukkan 'keputusasaan'

Menteri Luar Negeri Venezuela Jorge Arreaza mengatakan bahwa tuduhan perdagangan narkoba oleh Amerika Serikat terhadap Presiden Nicolas Maduro ...