Tag: vatikan

Paus tiba di UAE dalam kunjungan bersejarah di Teluk Arab

Paus Fransiskus pada Minggu (3/2) menjadi bapa suci pertama yang menginjakkan kaki di Jazirah Arab, selisih beberapa jam saja dari pernyataannya ...

Dubes Vatikan pimpin penahbisan Uskup Agung Medan

Duta Besar (Dubes) Vatikan untuk Indonesia, Mgr Piero Pioppo memimpin penahbisan Uskup Agung Medan yang baru Minsinyor atau Mgr Kornelius Sipayung, ...

Sebagai ketua, Presiden Palestina berikrar lindungi kepentingan G77

Presiden Palestina Mahmoud Abbas pada Selasa (15/1) berikrar bahwa setelah memangku jabatan Ketua Kelompok 77 (G77) dan China di Markas PBB di New ...

KBRI Vatikan gelar perayaan tahun baru

KBRI Vatikan bekerja sama dengan Ikatan Rohaniawan/wati Indonesia di Kota Abadi Vatikan (IRRIKA) menyelenggarakan perayaan Natal dan Tahun Baru 2019 ...

Juru bicara Vatikan tiba-tiba mundur

Juru bicara Vatikan beserta wakilnya pada Senin mengundurkan diri secara tiba-tiba, menurut suatu pernyataan resmi. Pernyataan itu tidak ...

Sinterklas Palestina dilarang masuk Jerusalem untuk perayaan Natal

Penganut Kristiani Palestina yang mengenakan pakaian Sinterklas untuk Natal telah dilarang oleh pasukan Israel memasuki Jerusalem, salah satu tempat ...

Menteri Susi Pudjiastuti bertemu Paus Fransiskus di Vatikan

Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menghadiri audiensi dengan Paus Fransiskus di Aula Paolo Sesto Vatikan, Rabu (12/12), pukul ...

Presiden Palestina bahas masalah Timur Tengah dengan Paus di Vatikan

Presiden Palestina Mahmoud Abbas dan Paus Fransiskus pada Senin (3/12) membahas masalah Timur Tengah dalam satu pertemuan di Vatikan, demikian ...

Kepala BNPT bahas fenomena radikalisasi jihad Asia di Italia

Kedutaan Besar RI di Roma bekerja sama dengan Centro Studi Internazionali mengelar seminar bertemakan "The Evolution of Jihadist Radicalization ...

Kepala BNPT paparkan upaya penanggulangan teroris di Vatikan

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol. Suhardi Alius, mengatakan Indonesia memandang terorisme tidak seharusnya ...

PBB izinkan Palestina bersikap seperti anggota penuh pada 2019

Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa, yang beranggotakan 193 negara, pada Selasa mengizinkan Palestina untuk bersikap sebagai negara anggota ...

Petinggi Vatikan tuduh penentang Paus lakukan pencemaran nama baik

Pejabat tinggi Vatikan pada Minggu mengeluarkan surat keras terbuka, menuduh uskup agung, yang melancarkan serangan belum pernah terjadi terhadap ...

China-Vatikan tanda tangani perjanjian penunjukan uskup

China dan Vatikan telah menandatangani perjanjian sementara tentang penunjukan uskup di Beijing. Penandatanganan dilakukan oleh Wakil Menteri ...

Paus tiba di Lithuania, memulai lawatan solidaritas di kawasan Baltik

Paus Fransiskus tiba di Lithuania pada Sabtu untuk memulai kunjungan empat hari ke negara Baltik, dengan membawa pesan solidaritas sementara mereka ...

Paus terima pengunduran diri dua lagi uskup Chile

Paus Fransiskus menerima pengunduran diri dua lagi uskup Chile, kata Vatikan pada Jumat dalam langkah terkininya untuk menghadapi pelecehan seksual ...