Tag: sumatera barat

LBH minta Kapolri segera ambil alih kasus kematian pelajar di Padang

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Padang, Sumatera Barat (Sumbar) meminta Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo segera mengambil alih penanganan ...

Pemkot Padang terima bantuan pembangunan gedung perpus dari Perpusnas

Pemerintah Kota Padang, Sumatera Barat mendapatkan bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp10 miliar di tahun 2025 dari Perpustakaan Nasional ...

Pemkab Agam usulkan APBD perubahan 2024

Pemerintah Kabupaten Agam, Sumatera Barat, mengusulkan penambahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Perubahan 2024 dari Rp1,67 triliun ...

OJK cabut izin usaha PT BPR Lubuk Raya Mandiri

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencabut izin usaha PT Bank Perekonomian Rakyat (BPR) Lubuk Raya Mandiri di Kota Padang, Sumatera Barat karena bank ...

LPS siapkan pembayaran simpanan nasabah BPR Lubuk Raya Mandiri

Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menyiapkan proses pembayaran klaim penjaminan simpanan dan pelaksanaan likuidasi PT BPR Lubuk Raya Mandiri di Kota ...

Sumbar gelar Festival SABA 2024 sambut Hari Anak Nasional

ANTARA - Dinas Kebudayaan Provinsi Sumatera Barat menggelar Festival Seni Anak Bahagia atau SABA Fest 2024 pada Selasa, (23/7) di halaman parkir ...

Menko Hadi dan AHY rapat bahas identifikasi 3,2 juta ha tanah adat

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Hadi Tjahjanto memimpin rapat koordinasi inventarisasi dan identifikasi ...

LBH Padang: LPSK lindungi keluarga Afif Maulana atas dugaan intimidasi

Direktur Lembaga Bantuan (LBH) Padang, Sumatera Barat (Sumbar) Indira Suryani membenarkan Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) melindungi ...

LBH: Forensik digital bisa kembalikan salinan CCTV kasus kematian Afif

Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Padang, Sumatera Barat, menyatakan ahli forensik digital bisa mengembalikan salinan kamera pengintai atau (Closed-Circuit ...

BMKG: Gempa di Mentawai, gempa dangkal tak berpotensi tsunami

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menegaskan gempa tektonik yang terjadi di Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, pada Selasa siang, ...

Gempa M5,0 guncang Mentawai

Getaran gempa dengan kekuatan M5,0 yang mengguncang Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat pukul 10.10 WIB terasa hingga Kota Padang.   Badan ...

Selasa, BMKG prakirakan mayoritas kota besar alami cuaca berawan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini berupa potensi cuaca berawan, hujan ringan, hingga hujan lebat yang ...

Polri akan pelajari dahulu permintaan ekshumasi jenazah Afif Maulana

Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karopenmas) Divisi Humas Polri Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan, penyidik akan mempelajari terlebih ...

Sebanyak 250 IRT ikuti pelatihan keterampilan membatik PLN Peduli

Sebanyak 250 orang ibu rumah tangga (IRT) mendapatkan pelatihan menjahit dan membatik dari PT PLN UID Sumatera Barat dan Yayasan Sahabat Rangkul ...

BNPB: Wilayah sasaran pengendalian karhutla tahun ini meluas

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengungkap wilayah sasaran pengendalian kasus kebakaran hutan dan lahan (karhutla) tahun ini cenderung ...