Tag: sepi pembeli

Pedagang kembang api keluhkan sepi pembeli saat pandemi COVID-19

Sejumlah pedagang kembang api di sekitar Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat mengeluhkan sepinya pembeli saat pandemi virus corona ...

Sepi pembeli, nelayan di Serang bingung mau jual ikan kemana lagi

Nelayan tradisional di Pelabuhan Perikanan Karangantu, Kota Serang, mengeluhkan penurunan penjualan ikan hasil tangkapan mereka karena dampak pandemi ...

Pandemi virus memang goro-goro?

Semestinya semua orang bungah melihat atau bahkan berada di tengah keramaian pasar tradisional dan toko modern setiap menjelang Lebaran. Berbelanja ...

Jelang Lebaran permintaan mobil bekas susut, tapi harga masih stabil

Permintaan mobil bekas pada platform penjualan online OLX turun menjelang Lebaran 2020, meski harganya masih relatif stabil. Penurunan permintaan ...

Warga Palembang mulai jual emas untuk bertahan hidup

Warga Kota Palembang, Sumatera Selatan, yang terdampak ekonominya setelah adanya wabah COVID-19 dalam tiga bulan terakhir, kini mulai menjual ...

PT Timah gelar gerakan belanja pangan di pasar tradisional

PT Timah Tbk menggelar gerakan berbelanja bahan pangan di pasar tradisional Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, guna menggerakkan perekonomian ...

KPU Surakarta berbagi di tengah pandemi COVID-19

Komisi Pemilihan Umum Kota Surakarta melakukan bakti sosial dengan tema "Berbagi Sesama" kepada masyarakat yang membutuhkan di tengah ...

Selain sepi pembeli, pedagang mobil bekas dihantam penurunan harga

Harga jual mobil bekas mengalami penurunan pada pekan pertama Bulan Ramadhan, menurut para penjual kendaraan second di Jakarta. Selain ...

ACT bagikan menu buka puasa ke anggota Pertuni Bandarlampung

Dapur Bersama Ramadhan ACT Lampung menyalurkan bantuan menu buka puasa untuk anggota Persatuan Tunanetra Indonesia (Pertuni) Kota Bandarlampung ...

Warteg Peduli salurkan makanan untuk kampung padat Duri Selatan

Warteg Peduli, hasil inisiatif Polres Metro Jakarta Barat menyalurkan bantuan makanan untuk  warga di kampung padat penduduk di RW 05, Kelurahan ...

Sekitar 3.000 pekerja di Semarang dirumahkan, terdampak wabah COVID-19

Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi menyebut sekitar 3.000 pekerja dari berbagai sektor usaha di Ibu Kota Jawa Tengah harus dirumahkan akibat kondisi ...

Jalan Skouw ditutup sementara guna cegah COVID-19

Ruas Jalan Raya Skouw tepatnya di Pasar Skouw Sae ditutup sementara guna pencegahan penyebaran virus corona atau COVID-19 di Distrik Muara Tami, ...

Leasing kian ketat, penjual mobil bekas sulit dapat konsumen

Pedagang mobil bekas mengaku sulit mendapat konsumen sejak perusahaan pembiayaan (leasing) memperketat pemberian kredit, terutama setelah virus ...

Cerita pedagang mobil bekas yang jualannya "babak belur" imbas corona

Pedagang mobil bekas dengan penghasilan yang tidak menentu, kini ekonomi mereka kian terdampak akibat pandemik virus corona baru ...

Pedagang Pasar Kliwon Kudus mengeluhkan sepi pembeli

Sejumlah pedagang grosir pakaian maupun aksesori di Pasar Kliwon Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, yang selama ini menjadi tempat kulakan pedagang dari ...