Tag: satwa

Populasi porpoise tanpa sirip Yangtze meningkat di Sungai Yangtze

Sebanyak 65 ekor porpoise tanpa sirip Sungai Yangtze ditemukan dalam survei yang dilakukan mulai musim gugur 2023 hingga musim panas 2024 di cagar ...

BKSDA Maluku amankan puluhan satwa liar dilindungi di atas KM Nggapulu

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Maluku mengamankan puluhan satwa liar dilindungi dari salah seorang buruh saat mengangkut barang ...

Tambang timah ilegal di Babel, picu maraknya konflik buaya-masyarakat

Pusat Penyelamatan Satwa (PPS) Alobi menyatakan penambangan bijih timah ilegal di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung (Babel) yang semakin masif ...

Karantina Kalsel serahkan ratusan telur penyu sitaan ke BKSDA

Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menyerahkan 200 butir telur penyu sitaan kepada Balai Konservasi ...

Kampoeng Reklamasi PT Timah rehabilitasi 20 ekor buaya

Kampoeng Reklamasi PT Timah Tbk di Desa Air Jangkang, Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung merehabilitasi 20 ekor buaya yang ...

BKSDA tangani kasus penjualan satwa milik negara

ANTARA - Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) wilayah I Madiun, saat ini tengah menangani kasus dugaan penjualan sejumlah satwa milik negara ...

BKSDA Riau pasang kamera jebak usai harimau serang manusia di Siak

Balai Besar Konservasi dan Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Riau melakukan pemasangan kamera jebak (camera trap) pada lokasi dilaporkan kejadian ...

BKSDA Kalsel pantau beruang madu muncul tiga kali di Desa Kuripan

Balai Konservasi Sumber Daya Alam Provinsi Kalimantan Selatan (BKSDA Kalsel) menerjunkan tim rescue untuk memantau dengan intens satwa liar beruang ...

Kalsel luncurkan “Nature Exhibition Banua Botanical Garden”

Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Kebun Raya Banua Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) meluncurkan Nature Exhibition Banua Botanical Garden ...

Taman Safari jadi destinasi wisata terpopuler di Indonesia tahun 2024

Taman Safari Indonesia ditetapkan sebagai destinasi wisata terpopuler di Indonesia tahun 2024 melalui Penghargaan prestisius dari Jawa Pos 7 Most ...

BMKG gelar Sekolah Lapang Iklim latih petugas BKSDA Kalbar

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bekerja sama dengan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalimantan Barat (Kalbar) ...

Seekor harimau Sumatera berjuang melawan usia di Medan Zoo

Perusahaan Umum Daerah (PUD) Pembangunan Kota Medan, Sumatera Utara, terus memantau kondisi seekor harimau Sumatera bernama Anggi yang berjuang ...

UU perlindungan ekosistem dataran tinggi Qinghai membuahkan hasil

Pada akhir Agustus, sebuah tim keamanan hutan menjelajahi alam liar yang jalannya kurang datar di Hoh Xil, situs Warisan Alam Dunia UNESCO di ...

Dua gajah koleksi Solo Safari mati akibat infeksi

Dua gajah koleksi Solo Safari dilaporkan mati akibat terjangkit infeksi hati dan elephant endotheliotropic herpesviruses (EEHV). Direktur Utama ...

PLN Peduli ajak masyarakat jaga satwa endemik Monyet Hitam Sulawesi

PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan (UIP) Sulawesi berkolaborasi dengan Selamatkan Yaki mengajak masyarakat Sulawesi Utara bangga dalam ...