Tag: psn

Pembangunan IKN Nusantara dorong peningkatan penjualan Semen Indonesia

PT Semen Indonesia Tbk (SIG) mencatatkan penjualan 40,62 juta ton pada 2023 atau meningkat 10 persen dibandingkan periode sebelumnya, salah satunya ...

Kemenkes: Gigitan nyamuk meningkat 2,5 kali lipat saat cuaca panas

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengatakan bahwa gigitan nyamuk bakal meningkat 2,5 kali lipat saat cuaca panas dan kering. “Nyamuk itu ...

Kemenkes: Pengembangan nyamuk ber-wolbachia diterapkan di enam kota

Direktur Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Kementerian Kesehatan Imran Pambudi mengatakan bahwa program nyamuk ber-wolbachia yang ...

Praktisi kesehatan minta warga rutin gencarkan G1R1J cegah dengue

Praktisi Kesehatan Masyarakat dr. Ngabila Salama meminta seluruh warga untuk rutin menggencarkan Gerakan 1 Rumah 1 Kader Jumantik (G1R1J) guna ...

Kemenkes: Edukasi PSN dan sosialisasi Wolbachia tantangan atasi dengue

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) membeberkan edukasi soal pentingnya Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) hingga sosialisasi teknologi nyamuk dengan ...

Kemenkes soroti cuaca panas terik berpotensi tingkatkan kasus dengue

Kementerian Kesehatan menyoroti bahaya cuaca panas dan terik beberapa hari terakhir karena berpotensi menyebabkan jumlah kasus dengue (demam ...

Dinkes Jepara ajak masyarakat terapkan PHBS cegah BDB

Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, mengajak masyarakat untuk meningkatkan perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS), sebagai upaya ...

Dinkes Kulon Progo minta warga lakukan PSN cegah DBD

Dinas Kesehatan Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, meminta warga agar melakukan gerakan pemberantasan sarang nyamuk di lingkungan ...

Presiden Jokowi resmikan duplikasi Jembatan Kapuas 1 Pontianak

ANTARA - Presiden Joko Widodo didampingi Menteri PUPR, Basuki Hadimuljono, meresmikan duplikasi Jembatan Kapuas 1, kota Pontianak, Kalimantan Barat, ...

Wali Kota Surakarta minta warga waspadai penularan DBD

Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming Raka meminta warga mewaspadai penularan demam berdarah dengue (DBD) oleh nyamuk aedes ...

Jakarta Utara awasi PSN di seluruh kelurahan guna kurangi DBD

Pemerintah Kota Jakarta Utara (Pemkot Jakut) bertekad untuk terus mengawasi gerakan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) dengan 3 M Plus ke seluruh ...

Erick Thohir: Pembangunan SGAR jadikan industri aluminium terintegrasi

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir mengatakan pembangunan Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) di Kabupaten Mempawah, Kalimantan ...

BI perkirakan ekonomi Indonesia 2024 tumbuh di rentang 4,7-5,5 persen

Bank Indonesia (BI) memperkirakan ekonomi Indonesia 2024 akan tumbuh dalam kisaran 4,7-5,5 persen, ditopang oleh permintaan domestik baik di sisi ...

Pemkab-DPRD Bogor tetapkan Perda Rencana Tata Ruang Wilayah 2024-2044

Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Bogor, Jawa Barat, bersama DPRD setempat menetapkan Peraturan Daerah (Perda) tentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) ...

Kementerian PUPR targetkan Bendungan Lau Simeme rampung Juli 2024

PT Andesmon Sakti (KSO) untuk Paket 2. Baca juga: Bulog: Bendungan Lau Simeme positif untuk produksi beras Sumut Bendungan berkapasitas ...