Tag: pengadaan pesawat

RI Jajaki Tiga Jenis Pesawat Pengganti OV-10 Bronco

Indonesia masih menjajaki tiga jenis pesawat pengganti OV-10 Bronco dari Brasil, Cina dan Korea Selatan. "Kondisi pesawat tempur sudah ...

RI Kaji Keterlibatan Bank Asing dalam Pembelian Enam Sukhoi

Pemerintah Indonesia tengah mengkaji keterlibatan dua bank asing dari Korea Selatan dan Rusia untuk pembiayaan pembelian enam pesawat jet tempur ...

Korsel-Turki Tandatangani Kontrak Pengadaan Pesawat Latih Senilai $500 Juta

Pembuat pesawat yang didanai negara Korea Selatan (Korsel) mengatakan, Senin, pihaknya telah menandatangani kontrak senilai 500 juta dolar AS untuk ...

Kondisi Alutsista TNI Memprihatinkan

Komisi I DPR menilai kondisi alat utama sistem pertahanan (alutsista) TNI saat ini sangat memprihatinkan, karena itu perlu ada perencanaan strategis ...

RI Belum Targetkan Pesawat Tempur pada 15 Tahun Mendatang

Pemerintah Indonesia dalam sepuluh hingga 15 tahun ke depan belum akan membeli pesawat tempur baru mengingat keterbatasan anggaran dan kurangnya ...

Jepang Pertimbangkan Beli Jet Tempur Eropa

Jepang akan mempertimbangkan pembelian jet Eurofighter Typhoon sebagai pengganti sejumlah jet tempur yang tua, dalam satu tindakan yang ...

Menkeu Tetapkan Empat Cara Selesaikan RDI dan SLA

Menteri Keuangan telah mengeluarkan Keputusan Menkeu terbaru pada 17 Februari 2007 tentang cara penyelesaian utang Rekening Dana Investasi (RDI) dan ...

Garuda Tak Resah Hadapi Ancaman Pilot Bakal Keluar

PT Garuda Indonesia (Garuda) menegaskan bahwa pihak manajemen sama sekali tidak merasa resah, menyusul ancaman puluhan pilot Badan Usaha Milik ...

Indonesia Kaji Pembatasan Usia Pesawat Masuk Maksimal 10 Tahun

Departemen Perhubungan (Dephub) sedang mengkaji regulasi pembatasan terhadap usia pesawat yang masuk ke Indonesia, maksimal 10 tahun. "Kita ...

Peremajaan Empat Hercules TNI AU Dimulai Agustus

Program "retrofit" atau peningkatan kemampuan empat pesawat angkut C-130 Hercules TNI AU akan dilaksanakan mulai Agustus 2007 dengan biaya 51 juta ...

Anggota DPR Duga Dana Pengadaan Sukhoi di Mark-Up

Sejumlah anggota Komisi I DPR menengarai adanya penggelembungan dana dalam pengadaan pesawat tempur jenis Sukhoi TNI AU sekitar 40-100 persen. ...

Biaya Perjalanan Presiden Tahun 2006 Capai Rp159 Miliar

Menteri Sekretaris Negara Yusril Ihza Mahendra mengakui biaya perjalanan Presiden selama tahun 2006 relatif besar, yakni mencapai Rp159 miliar, ...

Kerjasama dengan Rusia Tidak Sebatas Pengadaan Senjata

Panglima TNI Marsekal TNI Djoko Suyanto menyatakan bahwa kerjasama TNI dengan Rusia tidak sebatas pembelian alat utama sistem senjata (alutsista), ...

Menhan: Indonesia Mitra Sejajar AS, Bukan Sekutu

Menteri Pertahanan (Menhan) Juwono Sudarsono menyatakan Indonesia adalah mitra dan rekan sejajar Amerika Serikat (AS) dalam kerja sama regional, ...

KSAU : TNI AU Akan Tambah Radar

Kepala Staf TNI Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Herman Suyitno mengatakan TNI AU akan menambah radar di sejumlah daerah di tanah air. ...