Tag: penerbangan tambahan

Penumpang periode natal dan tahun baru di Soetta mencapai 2,62 juta

PT Angkasa Pura II (Persero) selaku pengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta) mencatat jumlah pergerakan penumpang pesawat selama ...

AP II: penumpang periode Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 lebihi target

PT Angkasa Pura II (AP II) mencatat realisasi penumpang selama periode Angkutan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 sebanyak 4,2 juta penumpang atau ...

Bandara Ngurah Rai catat pergerakan 1 juta penumpang lubur akhir tahun

Manajemen Bandara I Gusti Ngurah Rai Denpasar, Bali, mencatat pergerakan lebih dari 1 juta penumpang dalam 16 hari atau selama berlangsungnya ...

AP I: Penumpang di Bandara YIA selama 2023 sebanyak 4.307.742 orang

Angkasa Pura (AP) I Bandara Internasional Yogyakarta di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) mencatat jumlah penumpang yang ...

Garuda Indonesia jadi maskapai resmi "Golden Disc Awards ke-38"

Garuda Indonesia menjadi maskapai resmi penyelenggaraan penghargaan musik terbesar di Korea Selatan "Golden Disc Awards ke-38" yang ...

Penumpang Bandara Ngurah Rai naik 71 persen selama 2023

General Manager Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali Handy Heryudhitiawan di Denpasar, Senin menyampaikan penumpang mereka sepanjang 2023 naik hingga ...

Garuda layani 71.678 penumpang saat puncak mudik Natal-tahun baru

Garuda Indonesia Group melalui layanan penerbangan Garuda Indonesia dan Citilink tercatat melayani penumpang sebanyak 71.678 orang pada ...

Bandara Pattimura Ambon layani 21.298 penumpang di periode Natal

Bandara Pattimura Ambon mencatat telah melayani sebanyak 21.298 pergerakan penumpang dan 240 pergerakan pesawat udara pada 19-26 Desember 2023 di ...

AP I layani 1,5 juta penumpang periode 19-25 Desember

PT Angkasa Pura I (AP I), melalui 16 bandara yang dikelolanya, mencatat telah melayani sebanyak 1.510.218 pergerakan penumpang dan 11.783 pergerakan ...

Penerbangan di Bandara Lombok tidak terdampak erupsi Gunung Semeru

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) menyatakan aktivitas penerbangan di bandara tersebut tidak terdampak erupsi ...

AirNav Bali proyeksikan lalu lintas penerbangan naik 20 persen 

Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (LPPNPI) atau AirNav Indonesia Cabang Denpasar, Bali, memproyeksikan ...

Jumlah penumpang mudik Natal 2023 Bandara Hasanuddin naik 3,5 persen 

Jumlah penumpang arus mudik Hari Raya Natal 2023 di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar, Sulawesi Selatan, pada 21 Desember 2023 ...

Petugas ATC terapkan cara khusus pandu penerbangan di Bali

Petugas Pemandu Lalu Lintas Penerbangan (Air Traffic Controller/ATC) di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali, menerapkan cara khusus agar ...

AirNav Bali pastikan akurasi alat navigasi periode Natal-Tahun Baru

Perusahaan Umum Lembaga Penyelenggara Pelayanan Navigasi Penerbangan Indonesia (LPPNPI) atau AirNav Indonesia Cabang Denpasar, Bali memastikan ...

Libur akhir tahun, Bandara A Yani diperkirakan layani 7.000 penumpang

ANTARA - Sebanyak 6.000 hingga 7.000 penumpang pesawat terbang diperkirakan akan melalui Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang selama ...