Tag: pendaftaran capres

MKMK gelar rapat klarifikasi pelapor soal putusan usia capres-cawapres

Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) menggelar rapat dengan agenda klarifikasi pelapor dugaan pelanggaran kode etik hakim konstitusi soal ...

Polisi ringkus dua pencopet yang beraksi di KPU

Dua orang pelaku pencopetan yang beraksi di tengah kerumunan pendukung pasangan capres-cawapres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka di ...

Ketua KPU: Tidak ada persyaratan bakal paslon harus anggota partai

Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Hasyim Asy’ari mengatakan bahwa tidak ada persyaratan khusus di dalam undang-undang yang mengatur bahwa ...

KPU RI umumkan pendaftaran bacapres-cawapres telah berakhir

Ketua Komisi Pemilihan Umum RI Hasyim Asy'ari mengumumkan pendaftaran bakal calon presiden dan calon wakil presiden telah berakhir pada ...

Berkas pendaftaran lengkap, Prabowo-Gibran akan tes kesehatan besok

ANTARA - KPU menyatakan dokumen syarat pendaftaran bacapres-bacawapres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka telah lengkap, Rabu ...

Polisi alihkan arus lalu lintas ketika Prabowo-Gibran menuju KPU

Kepolisian melakukan pengalihan arus lalu lintas ketika rombongan pasangan bakal capres-cawapres, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming ...

Prabowo-Gibran resmi mendaftar sebagai capres-cawapres di KPU RI

Bakal pasangan capres dan cawapres Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka resmi mendaftar calon peserta Pilpres 2024 di Kantor Komisi Pemilihan ...

Prabowo-Gibran tiba di KPU RI daftar Pilpres 2024

Bakal pasangan capres dan cawapres usungan Koalisi Indonesia Maju (KIM), Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, tiba di Kantor KPU RI, ...

Maung antar Prabowo-Gibran ke KPU RI

Tiga unit kendaraan taktis ringan 4x4 buatan PT Pindad, Maung, ikut mengantarkan bakal pasangan capres dan cawapres Prabowo Subianto-Gibran ...

Gibran: Tugas kami melanjutkan dan menyempurnakan program berjalan

Bakal calon wakil presiden (cawapres) Gibran Rakabuming Raka mengatakan tugasnya bersama bakal calon presiden (capres) ...

Relawan Prabowo-Gibran dirikan pagar pembatas di depan Kantor KPU RI

Relawan dan pendukung bakal pasangan capres dan cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka mendirikan pagar pembatas di depan Kantor KPU ...

Polisi terapkan tiga zona pengamanan pendaftaran Prabowo-Gibran di KPU

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Pol Susatyo Purnomo Condro mengatakan pola pengamanan untuk mengawal pendaftaran bakal capres-cawapres ...

Prabowo-Gibran terima nota deklarasi dukungan Koalisi Indonesia Maju

Bakal pasangan capres dan cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka menerima nota kesepahaman yang berisi dukungan dari seluruh ...

Prabowo-Gibran tiba di Indonesia Arena hadiri deklarasi

Bakal pasangan capres dan cawapres Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka usungan Koalisi Indonesia Maju (KIM) tiba di Indonesia Arena, ...

Lagu Prabowo RI Satu hingga selawat bergema di depan KPU RI

Lagu Prabowo RI Satu hingga selawat bergema menjelang kedatangan bakal pasangan capres dan ...