Tag: pemprov jabar

Pemkot Bogor mendata 8 ribu UMKM penuhi syarat masuk pasar lebih luas

Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor, Jawa Barat mendata ada 8 ribu dari 15 ribu UMKM di daerah ini telah memenuhi syarat untuk memasuki pasar lebih ...

KCJB menjadikan perjalanan Bandung-Jakarta serasa dalam kota

Tanggal 2 Oktober 2023, kereta cepat Jakarta Bandung (KCJB) yang kini bernama Whoosh, akan diresmikan oleh Presiden Joko Widodo. Dengan peresmian ...

Jabar bangun dermaga apung di selatan Kabupaten Sukabumi

Pemerintah Provinsi Jawa Barat membangun dermaga apung di wilayah selatan Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat tepatnya di Kecamatan Tegalbuleud untuk ...

Kemarin, bambu jadi alternatif kayu hingga lampu gempa bumi

Pada Rabu (27/9), Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menyebut metode hutan bambu bisa menjawab tantangan krisis kayu yang dipakai untuk bahan ...

Pemkot Bandung perpanjang masa darurat sampah

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung, Jawa Barat (Jabar), menyatakan kembali memperpanjang masa darurat sampah di kota itu hingga 25 Oktober ...

Pemprov Jabar terus upayakan basmi NII Panji Gumilang hingga tuntas

Pemerintah Provinsi Jawa Barat terus mengupayakan untuk membasmi kelompok Negara Islam Indonesia (NII) yang dipimpin dan dibina pimpinan Ponpes ...

Gubernur Jabar : Pangan murah tekan kenaikan harga beras

Pj Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin, mengatakan berbagai upaya dilakukan pemerintah daerah untuk menekan angka kenaikan harga beras di Jawa Barat, ...

Pemprov Jabar tegaskan dana Pilkada 2024 telah tersedia

Pemerintah Provinsi Jawa Barat menyatakan dana penyelenggaraan Pemilihan Kepala Daerah Serentak Tahun 2024 telah tersedia dan dianggarkan dalam ...

Peringati HJKB, Pemkot Bandung ajak warga tuntaskan darurat sampah

Penjabat (Pj) Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono mengajak seluruh masyarakat membantu menuntaskan masalah darurat sampah saat ...

Pendaftaran uji coba gratis KCJB tahap 2 telah dibuka

PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) telah membuka pendaftaran uji coba gratis Kereta Cepat Bandung-Jakarta (KCJB)/KA Cepat Whoosh tahap 2 bagi ...

Pj Wali Kota usul ke Pemprov Jabar perpanjang darurat sampah Bandung

Penjabat (Pj) Wali Kota Bandung Bambang Tirtoyuliono menyatakan pihaknya akan mengajukan kembali masa perpanjangan kedaruratan sampah di Kota ...

Pemprov Jabar cepat memanfaatkan peluang operasional komersial KCJB

Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) akan secara cepat melakukan langkah-langkah untuk menjemput bola dalam memanfaatkan peluang dari ...

Jabar upayakan persoalan sampah selesai dengan baik di masa darurat

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin berucap bahwa pemerintah provinsi terus mengupayakan persoalan sampah di wilayah Bandung Raya ...

Perusahaan Jepang sulap kotoran sapi jadi bahan bakar roket

Sebuah perusahaan manufaktur kimia di Jepang berencana memproduksi cairan biometana dari kotoran sapi yang menjadi solusi baru terhadap permasalahan ...

Pemprov-DPRD Jabar teken Nota Kesepakatan Perubahan KUA-PPAS 2023

Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan DRPD Jawa Barat menandatangani Nota Kesepakatan Perubahan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas Plafon ...