Tag: narkoba

BNN sebut kenaikan IKR 2024 cerminan peningkatan layanan rehabilitasi

Badan Narkotika Nasional (BNN) menyatakan kenaikan nilai Indeks Kapabilitas Rehabilitasi (IKR) Nasional Tahun 2024 merupakan cerminan upaya kolektif ...

Pemerintah diminta miliki satu data pendidikan atasi anak tak sekolah

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) meminta pemerintah agar mewujudkan satu data pendidikan nasional, khususnya data anak tidak ...

Kepala BNN tegaskan penanggulangan masalah narkotika bagian Astacita

Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) Komjen Pol. Marthinus Hukom menegaskan bahwa penanggulangan permasalahan narkotika merupakan bagian dari Misi ...

Polda Riau tembak kurir 30 Kg sabu sabu di Pekanbaru

Tim Opsnal Polda Riau menembak tersangka MY (45) dan menangkap MD (41) sebagai kurir sabu sabu seberat 30 Kg yang dipasok dari Malaysia, kedua ...

KPU DKI sarankan pemilih pindahan datang ke TPS jam 11 WIB

Komisi Pemilihan Umum Jakarta menyarankan para pemilih yang telah mengurus pindah lokasi memilih di Pilkada DKI Jakarta agar datang ke Tempat ...

Kejari Ponorogo musnahkan ribuan barang bukti tindak pidana

Kejaksaan Negeri Ponorogo, Jawa Timur memusnahkan ribuan barang bukti dari 56 kasus tindak pidana yang telah berkekuatan hukum tetap (inkrah), ...

Pakar: Penguatan intelijen perlu untuk cegah ancaman peredaran narkoba

Pakar intelijen dan keamanan Sekolah Kajian Stratejik dan Global Universitas Indonesia (SKSG UI), Stanislaus Riyanta, mengatakan, penguatan ...

AJI sebut tren ujaran kebencian tinggi di 5 provinsi selama pilkada

Sekretaris Jenderal Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Bayu Wardhana menyebut bahwa ada lima provinsi yang menunjukkan tren ujaran kebencian yang ...

Disdikbud Jateng: Satu siswa korban penembakan sudah pulang dari RS

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Jawa Tengah menyebutkan bahwa satu dari dua siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 4 Semarang yang menjadi ...

Psikolog: Pemahaman sosial cegah remaja terlibat geng motor

Psikolog yang juga Direktur Minauli Consulting Medan Irna Minauli mengatakan perlu ada pemahaman sosial dan empati untuk mencegah remaja terlibat ...

Disdikbud Jateng: Tiga siswa korban penembakan aktif di sekolah

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Jawa Tengah menyampaikan bahwa tiga siswa Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negeri 4 Semarang yang diduga ...

Trump janjikan kenakan tarif kepada China, Kanada dan Meksiko

Presiden terpilih AS Donald Trump, Senin (25/11), berjanji untuk mengenakan tarif pada Kanada, Meksiko dan China melalui perintah eksekutif yang ...

Pakar sebut UU "transfer of prisoner" sangat penting

Guru Besar Hukum Internasional, Fakultas Hukum, Universitas Indonesia, Prof. Hikmahanto Juwana mengatakan bahwa undang-undang yang khusus mengatur ...

Kemendes PDT tingkatkan pemahaman-peran pemdes berantas narkoba

Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Kemendes PDT) melalui Direktorat Pengembangan Sosial Budaya dan Lingkungan Desa dan Perdesaan ...

Menko Kumham rumuskan syarat pemindahan 5 napi anggota "Bali Nine"

Menteri Koordinator (Menko) Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Kumham Imipas) RI Yusril Ihza Mahendra mengatakan bahwa pihaknya sedang ...