Tag: minyak turun

Saham China dibuka lebih tinggi, indeks Shanghai terkerek 0,32 persen

Saham-saham China dibuka lebih tinggi pada perdagangan Selasa pagi, melanjutkan kenaikan dua sesi sebelumnya dengan indikator utama Bursa Efek ...

China tunda rilis data ekonomi kuartal III karena ada kongres partai

China menunda rilis indikator ekonomi penting yang dijadwalkan untuk dipublikasikan minggu ini, termasuk data Produk Domestik Bruto (PDB) kuartal III ...

Dolar merosot, kebijakan anggaran Inggris angkat sentimen pasar

Dolar merosot terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya dan sterling melonjak pada akhir perdagangan Senin (Selasa pagi WIB), setelah menteri ...

Harga minyak turun, kekhawatiran resesi diimbangi sinyal positif china

Harga minyak turun tipis pada akhir perdagangan yang bergejolak Senin (Selasa pagi WIB), karena kekhawatiran bahwa inflasi dan biaya energi yang ...

Harga minyak menguat tipis Asia, ditopang redanya penguatan dolar AS

Harga minyak menguat dalam perdagangan tipis di awal jam Asia pada Senin pagi, karena penguatan dolar AS mereda sementara investor menunggu data dari ...

Minyak anjlok di tengah kekhawatiran permintaan dan resesi global

Harga minyak turun tajam pada akhir perdagangan Jumat (Sabtu pagi WIB), karena kekhawatiran resesi global dan permintaan minyak yang lemah, terutama ...

Minyak naik tipis di Asia karena dolar melemah, stok diesel AS turun

Harga minyak membalikkan penurunan awal dan naik tipis di perdagangan Asia pada Jumat sore, didukung oleh pelemahan dolar dan penurunan persediaan ...

Minyak turun di Asia karena stok minyak mentah dan bensin AS melonjak

Harga minyak tergelincir di awal perdagangan Asia pada Jumat, karena persediaan minyak mentah dan bensin AS melonjak, sementara Arab Saudi dan ...

Harga minyak melemah di Asia, dipicu pasar khawatir risiko permintaan

Harga minyak sedikit lebih rendah di perdagangan Asia pada Kamis sore, memperpanjang penurunan sesi sebelumnya karena prospek permintaan global yang ...

Rupiah Kamis pagi menguat 14 poin

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Kamis pagi menguat 14 poin atau 0,09 persen ke posisi Rp15.343 per dolar AS ...

Harga minyak di Asia turun tipis, tertekan prospek permintaan melemah

Harga minyak berjuang untuk menemukan pijakannya di awal perdagangan Asia pada Kamis pagi, setelah prospek permintaan global yang melemah menekan ...

OPEC pangkas prospek pertumbuhan permintaan minyak global 2022 & 2023

OPEC pada Rabu (12/10/2022) memangkas perkiraan 2022 untuk pertumbuhan permintaan minyak dunia buat keempat kalinya sejak April dan juga memangkas ...

Wall Street berakhir jatuh, dipicu risalah The Fed & naiknya data IHP

Wall Street mengakhiri hari yang bergejolak sedikit lebih rendah pada penutupan perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), setelah risalah dari pertemuan ...

Dolar menguat lagi, pelaku pasar cerna risalah pertemuan baru The Fed

Dolar AS menguat terhadap sekeranjang mata uang utama lainnya pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), karena pelaku pasar mencerna risalah ...

Harga minyak turun lagi, OPEC pangkas perkiraan permintaan dunia

Harga minyak merosot untuk hari ketiga berturut-turut pada akhir perdagangan Rabu (Kamis pagi WIB), setelah Organisasi Negara-negara Pengekspor ...