Tag: lahan tidur

PLN UIP Nusra raih dua penghargaan platinum Nusantara CSR Awards 2024

PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Nusa Tenggara (UIP Nusra) berhasil meraih dua penghargaan Nusantara CSR Awards (NCSRA) 2024 dari La Tofi ...

Petani penggarap di Subang kebingungan diusir dari lahan garapannya

Ratusan petani penggarap di Kabupaten Subang, Jawa Barat, kebingungan karena diusir sekelompok orang saat menjalankan aktivitas pertanian di atas ...

Beasiswa Wilmar cetak SDM profesional berkualitas

PT Wilmar Indonesia menyatakan komitmen untuk terus mencetak sumber daya manusia (SDM) yang profesional dan berkualitas melalui program ...

Pemprov NTB terapkan sistem pertanian tangguh cegah krisis pangan

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menerapkan sistem pertanian yang tangguh untuk mencegah ancaman krisis pangan yang timbul akibat ...

Lapas Manokwari libatkan warga binaan dukung program ketahanan pangan

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Manokwari melibatkan sejumlah warga binaan dalam mendukung program ketahanan pangan dengan memanfaatkan ...

Mentan-TNI AL sinergi akselerasi ketahanan pangan dari iklim ekstrem

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman bersama TNI Angkatan Laut membangun sinergi dalam mengakselerasi ketahanan pangan, dari bahaya ...

Panen akbar perdana 800 kg semangka dari lahan tidur Lanal Lhokseumawe

ANTARA - Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Lhokseumawe melaksanakan Panen Raya Semangka sebanyak 800 kilogram di Pos Binpodmar Desa ...

Pangdam Udayana dan Bupati Buleleng panen cabai di Singaraja 

Panglima Komando Daerah Militer (Pangdam) IX/Udayana Mayjen TNI Bambang Trisnohadi dan Penjabat Bupati Buleleng, Bali, Ketut Lihadnyana panen ...

Kementan berikan bantuan penunjang pertanian kepada TNI AL di Lampung

Kementerian Pertanian (Kementan) menyerahkan bantuan penunjang pertanian kepada TNI Angkatan Laut (AL) di Provinsi Lampung untuk membantu menjaga ...

Mentan sebut kolaborasi kunci keberhasilan antisipasi krisis pangan

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengatakan melalui kolaborasi dengan berbagai pihak, salah satunya TNI Angkatan Laut (AL), menjadi ...

Lanal Banten dan petani Cilegon sulap lahan tidur jadi kebun jagung

ANTARA - Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Banten menyulap lahan tidur seluas 5.000 meter di Lingkungan Kubang Lampit, Kelurahan Tegal Bunder, ...

NTB optimalkan potensi bendungan jaga produksi padi

Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mengoptimalkan potensi bendungan untuk irigasi persawahan dan lahan-lahan pertanian dalam upaya menjaga ...

Pemkot Semarang uji coba varietas padi tahan rob

Pemerintah Kota Semarang melakukan uji coba penanaman varietas padi Biosalin, hasil riset Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang memiliki ...

Lahan tidur semakin produktif, Lanal Lhokseumawe panen udang perdana

ANTARA - Guna mengoptimalkan pemanfaatan tambak tidak produktif, Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Lhokseumawe, melakukan budi daya udang vaname di ...

Mendagri minta pemda tak konversi lahan pertanian untuk industri

Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian meminta pemerintah daerah tidak mengonversi lahan pertanian untuk urusan lain, seperti perumahan maupun ...