Tag: komisioner

OJK beri sanksi 48 perusahaan pembiayaan selama September 2024

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) telah memberikan sanksi administratif terhadap 48 perusahaan pembiayaan selama September 2024 karena dinilai melanggar ...

OJK pastikan pegawainya tidak terlibat kasus gratifikasi IPO

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memastikan bahwa pegawainya tidak terlibat kasus gratifikasi dalam proses penawaran saham perdana atau Initial Public ...

OJK sebut pembiayaan fintech P2P lending capai Rp72,03 triliun

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan, outstanding pembiayaan lewat fintech peer-to-peer (P2P) lending mencapai Rp72,03 triliun per Agustus ...

OJK: Tingkat penyelesaian aduan konsumen capai 87,29 persen

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Perlindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Friderica Widyasari ...

OJK sebut telah blokir hingga 8 ribu rekening judi online

Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Dian Ediana Rae melaporkan, pihaknya telah memblokir hingga 8 ribu rekening yang ...

Bank Jatim dukung OJK Jatim perkuat pengawasan sektor keuangan

Komisaris Independen Bank Pembangunan Daerah (BPD) Jawa Timur M. Mas'ud Said mendukung Kepala OJK Provinsi Jatim yang baru yaitu Yunita Linda ...

OJK telah laksanakan 3.141 kegiatan keuangan hingga September 2024

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Perlindungan Konsumen Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Friderica Widyasari ...

OJK tinggal menunggu PP sebagai tahap akhir pembubaran Jiwasraya

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebutkan, pihaknya tinggal menunggu diterbitkannya Peraturan Pemerintah (PP) sebagai tahap akhir pembubaran PT ...

Jabatan baru, Kepala OJK Jatim mulai eksplor potensi ekonomi daerah

Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Jawa Timur Yunita Linda Sari yang baru saja dikukuhkan setelah sebelumnya menjabat sebagai Deputi ...

Legenda bola basket kelahiran Kongo Dikembe Mutombo wafat

NBA pada Senin (30/9) mengumumkan bahwa Duta Global NBA sekaligus anggota Naismith Basketball Hall of Fame Dikembe Mutombo, yang lahir di Republik ...

OJK: Jumlah investor aset kripto di Indonesia capai 20,9 juta

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat jumlah investor aset kripto di Indonesia mencapai 20,9 juta investor per Agustus 2024 atau meningkat dari Juli ...

OJK terima 162 peminatan dari calon peserta "regulatory sandbox"

Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi Sektor Keuangan, Aset Keuangan Digital, dan Aset Kripto (IAKD) Hasan Fawzi menerima 162 permintaan ...

OJK: Sektor jasa keuangan terjaga stabil di tengah periode "cut cycle"

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar mengatakan stabilitas sektor jasa keuangan terjaga stabil dan pasar keuangan ...

Diskominfopers targetkan Sulbar jadi provinsi informatif

Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian, dan Statistik (Diskominfopers) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) menargetkan daerah itu pada 2024 menjadi ...

OJK catat pertumbuhan kredit perbankan 11,4 persen per Agustus 2024

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat pertumbuhan kredit perbankan sebesar 11,4 persen secara tahunan (yoy) atau Rp7.508 triliun per Agustus ...