Tag: kepung

Luapan Air Kawah Kelud Mengarah ke Blitar

Luapan air kawah Gunung Kelud akibat munculnya kubah lava dipastikan mengarah ke barat daya atau ke wilayah Kabupaten Blitar, Jawa Timur mengikuti ...

Letusan Gunung Kelud Bersifat "Effusif"

Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) menyatakan, Gunung Kelud telah meletus, namun letusannya bersifat "effusif" atau tertahan ...

Kepulan Asap Lava Gunung Kelud Membesar

Kepulan asap yang ditimbulkan sumbat lava yang menyembul bagaikan pulau di tengah-tengah danau kawah Gunung Kelud kian membesar. "Sejak ...

Gempa Tremor Kelud Mereda, Tim PVMBG Kembali ke Pos Pengamatan

Tim Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG) yang berjumlah 21 orang, Sabtu malam sekitar pukul 19.00 WIB memutuskan kembali ke Pos ...

Wapres Tinjau Lumpur Lapindo dari Udara

Wapres Jusuf Kalla usai mengadakan kunjugan kerja ke Kabupaten Jombang , Jawa Timur, langsung meninjau situasi Kabupaten Sidoarjo yang sebagian ...

Pengungsi Kelud Tagih Bantuan Presiden

Sejumlah warga di Kawasan Rawan Bencana (KRB) I Gunung Kelud yang tinggal di tempat pengungsian Balai Desa Siman, Kecamatan Wates, Kabupaten Kediri, ...

Pengungsi Kelud Pulang Karena Kehabisan Bekal

Setelah sembilan hari sejak status Gunung Kelud ditetapkan Awas (Level IV) pada Selasa (16/10) lalu berada di tempat-tempat pengungsian, kini ...

Presiden Yudhoyono Pantau Lumpur Lapindo dari Helikopter

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono beserta rombongan berkesempatan meninjau langsung lokasi pusat semburan lumpur dari proyek PT Lapindo Brantas Inc. ...

Presiden Kenakan Masker Gas Gunung Kelud

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menyempatkan diri untuk mencoba mengenakan masker anti gas beracun, yang dipersiapkan bagi para pengungsi ancaman ...

Presiden Ajak Juru kunci Gunung Kelud Bekerja Sama Selamatkan Rakyat

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengajak para juru kunci Gunung Kelud untuk bekerja sama dengan aparat pemerintah menyelamatkan rakyat yang berada ...

Presiden Menginap di Lokasi Pengungsian Gunung Kelud

Presiden dan Ibu Ani Susilo Bambang Yudhoyono menginap di tengah lokasi pengungsian Gunung Kelud di lapangan Desa Siman, Kecamatan Kepung, Kabupaten ...

Presiden Tiba di Lokasi Pengungsian Gunung Kelud

Setelah menempuh perjalanan sekitar tiga jam dari Kota Malang, akhirnya iring-iringan panjang kendaraan yang membawa Presiden dan Ibu Ani Susilo ...

Presiden Minta Warga Kelud Tetap di Pengungsian

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono yang meninjau warga sekitar Gunung Kelud meminta, agar mereka tetap berada di pengungsian di Desa Segaran, ...

Presiden Akan Tinjau Pengungsi Gunug Kelud

Presiden dan Ibu Ani Susilo Bambang Yudhoyono pada Rabu sore dijadwalkan akan meninjau sejumlah lokasi pengungsian di sekitar Gunung Kelud, ...

Warga Sekitar Kelud Mau Mengungsi Kalau Presiden Sudah Datang

Warga yang tinggal di Kawasan Rawan Bencana (KRB) I Gunung Kelud, Kabupaten Kediri, Jawa Timur, hanya bersedia mengungsi tanpa paksaan kalau ...