Tag: kepala badan pangan nasional

Kemarin, stok pangan jelang Puasa hingga RI siap hadapi sentimen SVB

Berbagai peristiwa ekonomi telah diberitakan Kantor Berita ANTARA pada Rabu (15/3), mulai dari Mendag pastikan stok pangan tercukupi jelang Puasa ...

Pemerintah resmi naikkan HPP gabah kering panen menjadi Rp5.000 per kg

Pemerintah resmi menaikkan Harga Pembelian Pemerintah (HPP) gabah kering panen di tingkat petani menjadi Rp5.000 per kg dari HPP sebelumnya Rp4.200 ...

Pemerintah umumkan HET beras medium terbaru Rp10.900 per kg di Jawa

Pemerintah melalui Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengumumkan harga eceran tertinggi (HET) terbaru untuk beras medium sebesar Rp 10.900 per ...

Bulog pastikan distribusi tak terdampak fleksibilitas harga beras

Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso memastikan distribusi beras Bulog tidak terganggu oleh kebijakan Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengenai ...

Presiden minta Bulog serap gabah petani sebanyak-banyaknya

Presiden RI Joko Widodo meminta Badan Urusan Logistik (Bulog) menyerap gabah petani sebanyak-banyaknya seiring dengan masa panen raya padi di ...

Presiden perintahkan Bulog serap gabah petani sebanyak-banyaknya

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) memerintahkan Perum Bulog menyerap gabah petani sebanyak-banyaknya menyusul musim panen raya yang mulai berlangsung ...

Presiden resmikan sentra penggilingan padi modern Bulog di Sragen

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Sentra Penggilingan Padi Modern atau Modern Rice Milling Plant (MRMP) milik Perum Bulog di Desa ...

Bapanas sebut Bulog lakukan perbaikan hadapi panen raya

Kepala Badan Pangan Nasional/National Food Agency (NFA) Arief Prasetyo Adi menyampaikan Perum Bulog telah melakukan sejumlah perbaikan untuk ...

Bapanas minta Bulog dan usaha penggilingan padi perkuat sinergi

Badan Pangan Nasional (Bapanas) meminta Perum Bulog dan pelaku usaha penggilingan padi untuk memperkuat sinergi untuk meningkatkan serapan beras pada ...

Jaga daya saing, Bapanas cabut aturan batas atas harga gabah dan beras

Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencabut Surat Edaran Nomor 47/TS.03.03/K/02/2023 tentang Harga Batas Atas Pembelian Gabah atau Beras guna menjaga ...

Cak Imin apresiasi Bapanas cabut SE harga batas pembelian gabah-beras

Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar mengapresiasi langkah Badan Pangan Nasional (Bapanas) yang mencabut Surat Edaran (SE) Kepala Badan Pangan ...

Bapanas intensifkan Gerakan Pangan Murah menjelang Ramadhan 1444 H

Badan Pangan Nasional atau National Food Agency mengintensifkan operasi pasar atau Gerakan Pangan Murah (GPM) serta fasilitasi distribusi pangan ...

Nagara Institute minta pemerintah mencegah harga gabah anjlok

Nagara Institute meminta pemerintah melakukan berbagai tindakan dan menerapkan kebijakan yang berpihak kepada petani padi untuk mencegah harga gabah ...

Badung kembali raih penghargaan Ketahanan Pangan Terbaik Nasional 2022

Pemerintah Kabupaten Badung kembali meraih penghargaan Indeks Ketahanan Pangan (IKP) Terbaik Nasional tahun 2022 dengan nilai 91,29. ...

Lika-liku menjaga pasokan beras nasional

Penelitian United States Department of Agriculture (USDA) pada 2021 menyebutkan Indonesia mengonsumsi beras sebanyak 35,60 juta ton per tahun. Berada ...