Tag: kendaraan dinas

Pemerintah DKI-swasta kolaborasi ekosistem EV dorong percepatan KBLBB

Pemerintah DKI Jakarta menggencarkan penggunaan kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) di berbagai daerah di Indonesia, salah satunya ...

Korlantas Polri perbarui seragam polisi lalu lintas

Korps Lalu Lintas Kepolisian Republik Indonesia resmi memperbarui pakaian dinas lapangan dan kendaraan dinas operasional polisi lalu ...

Pemerintah perlu dorong kendaraan listrik untuk transportasi umum

Pengamat transportasi Djoko Setijowarno menilai pemerintah perlu mendorong pengadaan mobil listrik untuk kebutuhan transportasi umum karena ...

Pengamat: Program kendaraan listrik berpotensi hemat biaya subsidi BBM

Pengamat ekonomi politik LAB45 Reyhan Noor mengatakan program adopsi kendaraan listrik sangat berpotensi untuk menghemat biaya subsidi ...

Pemprov Kaltim dukung mobil dinas listrik

Pemerintah Provinsi Kaltim mendukung sepenuhnya kebijakan Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk melakukan konversi mobil dinas di lingkungan ...

Polri siapkan 176 kendaraan listrik untuk mengamankan KTT G20

Polri menyiapkan 176 kendaraan listrik yang terdiri atas 88 mobil listrik dan 88 motor listrik untuk mengamankan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20 ...

Menakar pendanaan hijau di Indonesia sebagai agenda penting G20

Organisasi untuk Kerja sama Ekonomi dan Pembangunan (OECD) menilai Indonesia dapat menjadi pemimpin dunia dalam energi bersih dengan reformasi lebih ...

Astra dukung kebijakan pemerintah adopsi kendaraan listrik

PT Astra International Tbk mendukung kebijakan pemerintah dalam mengadopsi kendaraan listrik di Indonesia. "Terkait mobil listrik, kami dan ...

Kemarin, audit data non-ASN hingga Inpres Mobil Listrik

Beragam peristiwa politik terjadi di Indonesia, Rabu (21/9), mulai dari Menpan RB Abdullah Azwar Anas meminta para bupati mengaudit kebenaran data ...

Uji emisi gratis, kendaraan yang tak lulus harus lakukan perawatan

ANTARA - Uji emisi kendaraan secara cuma-cuma kembali dilakukan oleh Pemerintah Kota Tangerang melalui Dinas Lingkungan Hidup setempat, selama 3 ...

Jabar menuju transportasi hemat dan ramah lingkungan

Bersama dengan sejumlah komunitas sepeda motor listrik, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjajal kendaraan ramah lingkungan ini dengan mengambil ...

KSP sebut penerapan Inpres Mobil Listrik dilakukan secara bertahap

Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko menyatakan bahwa penerapan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 7 Tahun 2022 tentang penggunaan kendaraan ...

Dinas ESDM: 26 instansi Pemprov Jabar gunakan mobil listrik pada 2023

Kepala Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral Provinsi Jawa Barat Ai Saadiyah Dwidaningsih mengatakan sebanyak 26 instansi di lingkungan Pemprov Jabar ...

Jenazah PNS tewas terbakar di Semarang diserahkan ke keluarga

Kerangka jenazah almarhum Iwan Budi Paulus, PNS Pemkot Semarang yang ditemukan tewas terbakar di kawasan Marina Semarang, Jawa Tengah, beberapa waktu ...

BRI akselerasi penggunaan kendaraan listrik kurangi emisi karbon

PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BRI) berkomitmen menerapkan aspek keberlanjutan dalam setiap kegiatan operasional bisnisnya, salah satunya melalui ...