Tag: kementerian agama ri

Heru ajak warga Jakarta ciptakan kerukunan umat beragama

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono mengajak warga Jakarta untuk menciptakan kerukunan umat beragama demi mewujudkan kota yang aman, ...

Menag janji percepat sertifikasi halal Indonesia di Jepang

Menteri Agama Republik Indonesia (Menag RI) Yaqut Cholil Qoumas berjanji untuk mempercepat pengakuan organisasi pengelola jaminan produk halal yang ...

Pemerintah berangkatkan 6.931 calon haji Indonesia pada Jumat

Pemerintah melalui Kementerian Agama RI memberangkatkan sebanyak 6.931 calon haji Indonesia menuju Tanah Suci pada Jumat. Seluruh jamaah calon ...

Kemenag ingatkan masyarakat waspadai tawaran haji tanpa menunggu

Kementerian Agama (Kemenag) mengingatkan umat Islam di tanah air untuk mewaspadai tawaran mengikuti ibadah haji tanpa ...

Taiwan Expo kejar penerimaan produk halal di Indonesia

Taiwan mengejar penerimaan sertifikasi halal untuk produk buatannya bagi penduduk Indonesia dengan menghadirkan sejumlah produk halal pada ...

BNPT: Harmoni dalam keberagaman lewat revitalisasi tenggang rasa

Ketua Gugus Tugas Pemuka Agama Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) perwakilan dari Persekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI) Pdt Jimmy ...

Pesawat Garuda bawa jamaah haji kloter 5 lakukan "return to base"

Garuda Indonesia menyatakan pesawat GA-1105 pada Rabu, rute Makassar-Madinah, yang merupakan penerbangan haji Kloter 5 embarkasi Makassar, memutuskan ...

Kementerian Agama RI buka seleksi beasiswa Pemerintah Maroko 2024

Kementerian Agama (Kemenag) RI pada tahun ini kembali membuka program seleksi penerimaan beasiswa Pemerintah Maroko untuk 50 orang penerima ...

Cerita calon haji Indonesia yang gemetar melihat Masjid Nabawi

Muhammad Heppy (33) dan Hari Suhartono (58), tak kuasa menahan air matanya saat tiba di Masjid Nabawi untuk yang pertama kali, setelah harus ...

Jadi polemik, UIN Jakarta buka suara soal kenaikan UKT mahasiswa 2024

Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta buka suara terkait kenaikan uang kuliah tunggal (UKT) mahasiswa yang terjadi pada tahun ...

Jamaah disuguhi makanan khas Indonesia selama di tanah suci

Jamaah calon haji Indonesia akan disuguhi menu bercitra rasa nusantara selama berada di tanah suci, demikian kata pemilik katering Nooha, Abu ...

Berita unggulan terkini, aksi "Blockout 2024" blokir akun selebriti bungkam soal Gaza hingga caleg terpilih tidak wajib mundur ikut Pilkada

Berita unggulan terkini yang menarik untuk disimak, mulai dari Blockout 2024 yakni aksi blokir akun selebriti yang bungkam soal Gaza, hingga KPU RI ...

Senin, usul modifikasi cuaca Sumbar—target empat juta pekurban 2024

Berbagai berita humaniora menarik dari Senin (13/5 masih dapat dibaca kembali hari ini, seperti BMKG Yang menyebut rentetan getaran gempa di Sumatra ...

Cuaca panas, Kanwil Kemenag DKI ingatkan jamaah haji bawa payung 

Kantor Wilayah Kementerian Agama DKI Jakarta mengingatkan kepada seluruh calon jamaah haji (CJH) untuk membawa payung karena cuaca di Makkah dan ...

Papua Barat luncurkan maskot Pesparawi “Pit The Conductor”

Pemerintah Provinsi Papua Barat resmi meluncurkan “Pit The Conductor” sebagai maskot pesta paduan suara gerejawi (Pesparawi) Nasional XIV ...