Tag: jaksa kpk

Jaksa KPK dakwa Rafael Alun dengan pasal pencucian uang

Jaksa Penuntut Umum KPK mendakwa mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun Trisambodo telah melakukan tindak pidana ...

Sidang perdana Rafael Alun digelar hari ini di PN Jakarta Pusat

Sidang perdana terdakwa kasus dugaan penerimaan gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) Rafael Alun Trisambodo (RAT) dijadwalkan digelar ...

Ketua KPK: Proses hukum Gazalba Saleh belum selesai

Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri menyebut proses hukum terhadap Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh dalam kasus pidana suap ...

KPK: Kasus Rafael Alun bisa jadi preseden penindakan berbasis LHKPN

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron mengatakan kasus mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Rafael Alun Trisambodo bisa ...

KPK limpahkan berkas perkara suap terdakwa Yana Mulyana akhir Agustus

Komisi Pemberantasan Korupsi akan melimpahkan berkas perkara kasus dugaan suap pengadaan CCTV dan ISP dengan tersangka Wali Kota Bandung nonaktif ...

Dirut PT CIFO dituntut dua tahun penjara terkait suap ISP Bandung

Jaksa penuntut umum (JPU) KPK menuntut Direktur Utama PT CIFO Sonny Setiadi dua tahun penjara dan denda Rp100 juta subsider enam bulan penjara ...

Hakim vonis Bupati Bangkalan nonaktif 9 tahun penjara

Majelis Hakim Pengadilan Negeri Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Surabaya memvonis Bupati Bangkalan (Nonaktif) Abdul Latif Amin Imron selama sembilan ...

KPK cegah empat orang ke luar negeri terkait penyidikan korupsi gereja

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pencegahan ke luar negeri terhadap empat orang untuk kepentingan penyidikan dugaan korupsi proyek ...

KPK tetapkan 5 tersangka baru kasus korupsi Gereja Kingmi di Mimika

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menetapkan lima tersangka baru dalam kasus dugaan korupsi terkait proyek pembangunan Gereja Kingmi ...

KPK cegah Bupati Mimika Eltinus Omaleng ke luar negeri

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan cegah ke luar negeri terhadap Bupati Mimika nonaktif Eltinus Omaleng hingga Januari 2024. Kepala ...

Sepekan, remisi HUT Ke-78 RI sampai penangkapan teroris pegawai KAI

Berbagai peristiwa hukum menjadi sorotan publik dalam sepekan terakhir (14–20 Agustus 2023), mulai dari pemberian remisi memperingati HUT Ke-78 ...

KPK limpahkan perkara Rafael Alun ke Pengadilan Tipikor

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah melimpahkan perkara dugaan korupsi mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Rafael Alun Trisambodo ke ...

Mantan Bupati Kapuas beserta istri didakwa terima gratifikasi

Mantan Bupati Kapuas Ben Brahim S Bahat beserta istri Ary Egahni Ben Bahat didakwa menerima gratifikasi dan uang dari organisasi perangkat daerah ...

Sepekan, pola baru uji SIM C hingga pelecehan kontes kecantikan

Beberapa berita hukum sepekan menjadi perhatian pembaca dan masih menarik untuk dibaca kembali, mulai dari pola baru sirkuit uji SIM C di sejumlah ...

KPK tunggu jadwal sidang eks Bupati Kapuas Ben Bahat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengatakan pihaknya masih menunggu jadwal sidang mantan Bupati Kapuas Ben Brahim S. Bahat dan istrinya yang mantan ...