Tag: internet

KEK Nongsa Digital Park Batam targetkan investasi hingga Rp40 triliun

ANTARA - Direktur Taman Resor Internet Peters Vincent menargetkan investasi sebesar Rp40 triliun hingga 2032 untuk KEK Nongsa di Batam, ...

Pengelola KEK Nongsa sebut Pusat Data Nasional 2 dibangun di Batam

Direktur PT. Taman Resor Internet selaku Badan Usaha Pembangun dan Pengelola KEK Nongsa Peters Vincen menyebut, Batam akan menjadi lokasi pembangunan ...

RUPST Bank Muamalat setujui perubahan pengurus perseroan

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Bank Muamalat Indonesia Tbk pada Kamis menyepakati perubahan pengurus perseroan, salah satunya ...

Khofifah dorong UMKM semakin go global melalui digitalisasi ekonomi

Khofifah Indar Parawansa mendorong usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) untuk makin go global melalui digitalisasi ekonomi bertepatan dengan Hari ...

BSSN sebut 47.729 anomali trafik pada sektor keuangan sepanjang 2023

Badan Siber dan Sandi Negara (BSSN) mengatakan terdapat sebanyak 47.729 anomali trafik pada sektor keuangan sepanjang 2023, dengan 56,23 persen di ...

Laptop AI Asus Vivobook S 14 OLED rilis, dijual mulai dari Rp13,7 juta

ASUS kembali memboyong laptop terbarunya ke Indonesia yaitu ASUS Vivobook S 14 OLED yang ditenagai dengan kecerdasan artifisial atau ...

Kakaku.com: Peluncuran Layanan Reservasi Restoran Terbesar di Jepang Bagi Turis Asing

- Tabelog*2 adalah salah satu situs web pencarian dan reservasi restoran terbesar di Jepang. Tabelog meluncurkan layanan reservasi online bagi ...

Komnas Perempuan: COVID, kekerasan seksual berbasis gender online naik

Komisioner Komnas Perempuan Rini Iswarini mengatakan kekerasan seksual berbasis gender online meningkat atau naik tajam hingga 300 persen saat ...

Ini 10 negara yang paling sering jadi target serangan siber

Laporan dari BlackBerry mengungkapkan 10 negara teratas yang paling sering menjadi target serangan siber, di mana Amerika Serikat (AS) berada di ...

Kemenkominfo jelaskan kelanjutan komunikasi dengan Telegram imbas judi

Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Wamenkominfo) Nezar Patria menjelaskan kelanjutan komunikasi yang dijalin dengan platform pesan instan ...

Wakil Ketua DPR serukan revolusi siber terkait maraknya judi online

Wakil Ketua DPR RI Abdul Muhaimin Iskandar menyerukan pemerintah melakukan revolusi terhadap sistem siber di Indonesia mengingat maraknya masyarakat ...

PPSP Kemendes tinjau pengembangan program "smart village" di Sigi

Direktur Penyerasian Pembangunan Sarana dan Prasarana (PPSP) Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) Sofyan ...

Pendiri WikiLeaks Julian Assange bebas setelah mengaku bersalah

Pendiri WikiLeaks Julian Assange mengaku bersalah atas tuduhan kejahatan, mengakhiri kebuntuan selama bertahun-tahun dengan Amerika Serikat, ...

Perlunya kolaborasi Pemerintah-masyarakat untuk berantas judi online

Judi online merupakan salah satu bentuk kejahatan siber yang mengancam stabilitas sosial dan ekonomi masyarakat. Pusat Pelaporan dan Analisis ...

SIMAK UI buka pendaftaran untuk 1.879 kursi di Jalur Mandiri

Kuliah dibuka mulai 24 Juni sampai 28 Juni 2024," kata Kepala Biro Humas UI Amelita Lusia M.Si., CPR. di Kampus UI Depok, Rabu. Amelita ...