Tag: imf wb

Mendag akan komunikasikan manfaat keterbukaan ekonomi

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita akan menyuarakan ke dunia internasional mengenai manfaat keterbukaan ekonomi sebagai pengejawantahan pidato ...

Presiden Jokowi bertemu Melinda Gates di Nusa Dua, Bali

Presiden Joko Widodo bertemu Co-Chair Bill & Melinda Gates Foundation (BMGF) Melinda Gates di sela Pertemuan Tahunan IMF-WB 2018 di ...

Presiden Jokowi-PM Vietnam sepakat atasi hambatan ekspor otomotif

Presiden Joko Widodo dan Perdana Menteri Vietnam Nguyn Xuân Phúc dalam pertemuan bilateral menyepakati untuk mengatasi hambatan ekspor ...

Bank Dunia dorong swasta investasi untuk perubahan iklim

Presiden Bank Dunia Jim Yong Kim mendorong sektor swasta untuk meningkatkan investasi yang berdampak positif pada penanggulangan perubahan iklim ...

IMF tegaskan Indonesia punya kapasitas dorong pertumbuhan ekonomi

Dana Moneter Internasional (IMF) menilai Indonesia memiliki kapasitas yang besar untuk mendorong pertumbuhan ekonomi di tengah tekanan ...

Delegasi pertemuan IMF-WB hening sejenak untuk Palu dan Lombok

Seluruh delegasi pertemuan Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia (IMF-WB) mengheningkan cipta sejenak untuk korban bencana alam di Pulau Lombok ...

Jokowi ingin dunia pikirkan pendanaan pascabencana

ANTARA - Rangkaian bencana yang menimpa Indonesia belakangan ini telah merusakkan pencapaian-pencapaian ekonominya. Indonesia kemudian menjadi satu ...

Bandara pendukung Pertemuan Tahunan IMF-WB

Untuk mendukung kelancaran acara Pertemuan Tahunan IMF-WBG 2018, Indonesia telah menyiapkan sejumlah bandara alternatif selain bandara I Gusti Ngurai ...

IMF katakan perang dagang turunkan satu persen perekonomian global

Eskalasi perang dagang dunia yang terus berlanjut dapat menurunkan satu persen Produk Domestik Bruto (PDB) global dalam dua tahun ke depan, kata ...

Jokowi ibaratkan kondisi perekonomian global seperti "Game of Thrones"

Presiden Joko Widodo mengibaratkan kondisi perekonomian global dimana hubungan negara ekonomi maju semakin lama semakin terlihat seperti "Game ...

IMF-WB puji pesan Jokowi soal ancaman kompetisi negara maju

Bank Dunia (WB) 2018, Nusa Dua, Bali, Jumat. Jim Yong Kim juga memuji persiapan matang pemerintah Indonesia dalam menyelenggarakan rangkatan ...

OJK dorong "fintech" untuk UMKM dan keuangan syariah

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mendorong penggunaan teknologi finansial (fintech) sebagai platform inklusi keuangan dalam meningkatkan akses pendanaan ...

Basuki: Nusa Dua Bali bisa jadi contoh kawasan wisata terpadu

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengemukakan bahwa kawasan Nusa Dua, Bali bisa menjadi contoh sebagai kawasan ...

Presiden Jokowi gelar pertemuan bilateral dengan PM Vietnam

Presiden Joko Widodo menggelar pertemuan bilateral dengan Perdana Menteri (PM) Vietnam Nguyen Xuan Phuc di sela pertemuan tahunan IMF-WB di Nusa ...

Bank Dunia ingin Indonesia kuatkan investasi SDM

ANTARA - Presiden Bank Dunia Jim Yong Kim menilai investasi SDM yang saat ini dibelanjakan Indonesia belum sebanding dengan hasil yang didapatkan. ...