Tag: healing

KPAI: Pemulihan trauma pascabencana harus ada poros koordinasi

Komisioner Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Jasra Putra menyatakan bahwa kegiatan pemulihan trauma (trauma healing) pascabencana harus ...

KPAI: Relawan berperspektif anak penting untuk pulihkan trauma gempa

Komisioner Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Jasra Putra mengatakan bahwa kehadiran relawan berperspektif anak penting dalam kegiatan ...

Polri hibur anak terdampak gempa Cianjur dengan film kartun

  Divisi Hubungan Masyarakat (Divhumas) Mabes Polri menghibur ratusan anak yang menjadi korban gempa bumi dengan menonton bersama film ...

Mufidah Jusuf Kalla kirim 20 ribu sarung untuk pengungsi di Cianjur

Palang Merah Indonesia (PMI) Cianjur, Jawa Barat, mendapat bantuan 20 ribu kain sarung dari istri mantan Presiden RI sekaligus Ketua Umum PMI, ...

Polwan Polri hibur penyintas gempa Cianjur ajak nonton bareng

Polisi wanita (Polwan) Polri mengajak penyintas gempa di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, menonton bareng (nobar) sebagai sarana hiburan, dalam rangka ...

PT Timah bantu pulihkan trauma anak-anak korban gempa Cianjur

Tim Emergency Response Group (ERG) PT Timah Tbk memberikan bantuan memulihkan trauma atau trauma healing anak-anak korban gempa Cianjur Provinsi ...

KPAI dorong layanan psikologis untuk anak korban gempa Cianjur

Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mendorong sejumlah kementerian memberikan pelayanan psikologi terhadap anak-anak korban gempa Cianjur, Jawa ...

Polda Metro Jaya kirim 25 relawan medis ke Cianjur

Polda Metro Jaya mengirimkan 25 relawan medis terdiri dari tenaga kesehatan dan tim dari Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Bidokkes) Polda Metro Jaya ...

Potret Antusias dan Kegembiraan Anak-Anak di Posko Pengungsian Cianjur Bersama Relawan PLN

Aulia, gadis kecil dan pintar dari Desa Pasir Muncang, Cianjur yang merasakan dampak bencana gempa terlihat riang. Ia tengah ikut bermain dalam ...

Flying fox dan dongeng perut hibur anak-anak terdampak gempa Cianjur

ANTARA -Wahana hiburan "flying fox" dan seni dongeng hadir di Taman Prawatasari untuk membantu meredakan rasa takut dan stress anak-anak di ...

PMI Jatim kirim bantuan untuk korban gempa Cianjur

Palang Merah Indonesia (PMI) Jawa Timur mengirimkan bantuan sosial untuk korban bencana alam gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Ketua ...

DVI Polri dibantu Unpad identifikasi jenazah korban gempa Cianjur

Tim Disaster Victim Identification (DVI) Polri dibantu oleh sejumlah ahli forensik dan tenaga medis seperti Tim Kedokteran Gigi Universitas ...

Pendongeng ukir senyuman anak-anak korban gempa Cianjur

ANTARA - Seorang pria berusia 51 tahun asal Indramayu, Samsudin, mengerahkan kemampuannya untuk membacakan dongeng kepada anak-anak di posko ...

Tim SAR lanjutkan pencarian 14 orang yang hilang setelah gempa Cianjur

Tim Pencarian dan Pertolongan (SAR) gabungan melanjutkan pencarian terhadap 14 orang yang masih dinyatakan hilang di hari ketujuh setelah gempa di ...

TNI AL hadirkan "Smart Truck" untuk hibur para pengungsi

ANTARA - Sebagai salah satu upaya mengurangi trauma korban gempa Cianjur, TNI Angkatan Laut menghadirkan “Smart Truck” atau truk pintar ...