Tag: gempa ambon

Pemkot Ambon verifikasi bangunan kantor yang rusak

Pemerintah Kota Ambon melakukan verifikasi bangunan perkantoran yang rusak akibat gempa bumi magnetudo 5,2 yang mengguncang kota itu, Kamis ...

Tiga daerah jadi perhatian Tim Penanganan Pengungsi Ambon

Tiga daerah yang terdampak bencana alam gempa bumi tektonik bermagnitudo 6,5 pada Kamis, (26/9) 2019 lalu telah dikunjungi tim penanggulangan bencana ...

Polres: Vincen tewas saat mengambil kunci rumah

Polres Pulau Ambon membenarkan anak usia 13 tahun bernama Vincen Jonathan Ananto yang meninggal dunia saat terjadi gempa bumi tektonik susulan pada ...

Kabaharkam polri serahkan bantuan korban gempa Maluku

Kepala Badan Pemelihara Keamanan Polri Komjen Pol Condro Kirono mengunjungi dan menyerahkan bantuan dari Mabes Polri untuk korban gempa ...

Gempa susulan di Maluku capai 1.316 kali

Guncangan gempa bumi tektonik susulan yang terjadi di Pulau Ambon, Haruku, dan Pulau Seram Bagian Barat hingga hari ini sudah mencapai 1.316 ...

Satu orang meninggal akibat gempa beruntun di Ambon

ANTARA- Gempa dengan kekuatan 5,2 Magnetudo  kembali menguncang Ambon pada Kamis 10 Oktober 2019. Akibat gempa ini satu orang meninggal dunia, ...

Sekolah di Ambon diliburkan pascagempa 5,2

Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon meliburkan sekolah pascagempa bumi bermagnetudo 5,2 yang menguncang wilayah itu. "Instruksi Wali ...

Pemkot Ambon data korban gempa

Pemerintah Kota (Pemkot) Ambon mendata korban gempa berkekuatan 5,2 yang mengguncang kota Ambon dan sekitarnya, Kamis (10/10). Wakil Wali Kota ...

Kota Ambon lengang setelah diguncang gempa beruntun

Suasana Kota Ambon tampak lengang setelah gempa beruntun yang mengguncang ibu kota Provinsi Maluku tersebut, pada Kamis petang hingga ...

Gempa Ambon, gedung UPT Metrologi Legal rusak

Sebagian gedung Musik Ambon dan Gedung Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPT) Metrologi Legal Ambon tampak rusak di Desa Passo, Kecamatan Baguala, Ambon, ...

Warga Leihitu kembali mengungsi pascagempa magnitudo 5,2

Warga desa-desa pesisir di Kecamatan Leihitu (Pulau Ambon), Kabupaten Maluku Tengah kembali mengungsi ke dataran tinggi dan lereng bukit, pascagempa ...

Seorang siswa SMP tewas akibat gempa beruntun

Seorang siswa SMP Kalam Kudus Ambon bernama Vinsen Yonatan Ananto (13) meninggal dunia akibat tertimpa reruntuhan bangunan toko di Passo, Kecamatan ...

Bhabinkamtibmas Passo : Vincent meninggal tertimpa reruntuhan Ruko

Bhayangkara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas) Negeri Passo, Kecamatan Baguala, Kota Ambon, Bripka Pol. Arthur Serhalawan ...

Dua warga terkena reruntuhan bangunan akibat gempa

Sedikitnya dua orang warga di Desa Passo, Kecamatan Baguala, Kota Ambon mengalami luka berat dan ringan akibat terkena reruntuhan gedung saat terjadi ...

Penjabat Sekda tinjau korban gempa di Passo

Penjabat Sekda Maluku, Kasrul Selang, mengunjungi Vincent Ananto yang dilaporkan meninggal dunia terdampak gempa yang mengguncang Kota ...