Tag: fenomena alam

SAC pantau gerhana matahari hibrida di Balai Kota Surabaya

Wadah astronom amatir yakni Surabaya Astronomy Club (SAC) memantau fenomena alam langka, yakni gerhana matahari hibrida di Taman Surya, Balai Kota ...

Ratusan umat Islam shalat gerhana matahari di Masjid Agung Palembang

Ratusan umat Islam melaksanakan shalat gerhana matahari di Masjid Agung Sultan Mahmud Baharuddin I Jayo Wikramo Kota Palembang, Sumatra Selatan, ...

Khotib Istiqlal: Gerhana matahari sarana dekatkan diri kepada Allah

Masjid Istiqlal mengadakan Shalat Kusuf atau Shalat Gerhana Matahari pada Kamis dengan tema Fenomena Alam Sarana Mendekatkan Diri Kepada Allah ...

BMKG: Durasi gerhana matahari di Bali tiga jam

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan durasi gerhana matahari sebagian di Bali diperkirakan berlangsung rata-rata selama ...

Kemenag Sumbar: Perbanyak dzikir dan tahlil saat gerhana matahari

Kementerian Agama (Kemenag) Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) mengajak masyarakat terutama umat Islam di daerah itu untuk memperbanyak dzikir, tahlil, ...

62 astronom telah datang ke Biak, siap teliti Gerhana Matahari Hibrida

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Biak Numfor, Papua, menyebutkan, hingga H-1 sebanyak 62 ilmuwan astronom dari berbagai daerah Indonesia akan ...

Dispar Biak ajak pelaku UMKM meriahkan festival Gerhana Matahari

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Biak Numfor, Papua mengajak para pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) untuk mempromosikan produk usaha ...

Pemkab Biak siapkan 3.000 kaca mata nonton Gerhana Matahari Hibrida

Pemerintah Kabupaten(Pemkab) Biak Numfor, Papua melalui dinas pariwisata (Dispar) menyiapkan 3.000 kaca mata khusus menonton Festival Gerhana ...

100 ilmuwan astronom saksikan Gerhana Matahari Hibrida 20 April

Sebanyak 100 ilmuwan astronom dari berbagai negara dan daerah di Indonesia akan menyaksikan langsung Festival Gerhana Matahari Hibrida pada 17- 20 ...

Dispar Biak siapkan festival Gerhana Matahari Total 2023

Pemerintah Kabupaten Biak Numfor, Papua, menyiapkan ajang Festival Gerhana Matahari Total (GMT) pada 18-20 April sebagai salah satu rangkaian agenda ...

Moeldoko minta perguruan tinggi lakukan riset pangan dan energi

Kepala Staf Kepresidenan (KSP) Moeldoko meminta perguruan tinggi terus melakukan riset di bidang ketahanan pangan dan energi agar bermanfaat untuk ...

Badai pasir landa 15 wilayah di China, 560 juta warga ikut terdampak

Sekitar 560 juta jiwa penduduk yang tersebar di 15 provinsi dan kota setingkat provinsi di wilayah China utara terdampak badai pasir yang terjadi ...

Tim Astrofotografi UB: Ramadhan 2023 bakal terjadi gerhana matahari

Tim Astrofotografi Universitas Brawijaya (UB), M Fauzan Edipurnomo memperkirakan pada Ramadhan tahun ini akan terjadi gerhana matahari, akibat ...

Kulminasi matahari 2023 momentum sambut Ramadhan di Pontianak

ANTARA - Fenomena alam berupa kulminasi matahari dan ekuinoks vernal tahun 2023, dijadikan momentum oleh Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata ...

Jamaah An-Nadzir Gowa tetapkan 1 Ramadhan 1444 Hijriah besok

Kelompok Jamaah An Nadzir Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan, telah menetapkan 1 Ramadhan 1444 Hijiriah jatuh pada Rabu 22 Maret 2023 atau lebih dulu ...