Tag: ekonomi sirkular

KLHK dorong perwujudan ekonomi sirkular lewat pengelolaan sampah

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mendorong sektor pengelolaan sampah menjadi salah satu sektor yang mendorong perekonomian Indonesia ...

KEHATI: Pengelolaan sampah di masyarakat butuh sistem berkelanjutan

Masyarakat dapat menjadi aktor penting dalam pengelolaan sampah namun harus mendapat dukungan sistem yang berkelanjutan dan utuh, kata Manajer ...

Praktisi: Regulasi kuat perlu untuk pengelolaan sampah dorong ekonomi

Membangun ekosistem pengelolaan sampah berkelanjutan yang dapat mendorong peningkatan perekonomian memerlukan beberapa faktor termasuk regulasi yang ...

Gojek dan KLHK kuatkan kolaborasi kurangi penggunaan plastik

Gojek dan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menandatangani nota kesepahaman untuk memperkuat kolaborasi dalam upaya mengurangi sampah ...

KLHK: Bank sampah kunci penting tumbuhnya ekonomi sirkular Indonesia

Direktur Pengelolaan Sampah Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Novrizal Tahar mengatakan bank sampah didorong menjadi salah satu kunci ...

Kevin Julio sebut anak muda mulai peduli isu lingkungan

Selebritas Kevin Julio mengatakan bahwa kini masyarakat terutama kalangan muda telah mulai peduli dengan isu lingkungan. Menurutnya, banyak anak muda ...

KLHK dorong pengelolaan sampah sumber pertumbuhan ekonomi sirkular

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) mendukung pengelolaan sampah menjadi salah satu faktor pendorong perekonomian Indonesia dengan ...

FTUI buka program studi magister teknik lingkungan

Fakultas Teknik Universitas Indonesia (FTUI) kembali menambah program studi baru, yakni Program Studi (Prodi) Magister Teknik Lingkungan yang berada ...

Makna Amerika Serikat di jalur Kesepakatan Paris

Janji kampanye Joe Biden lunas terbayar. Hanya butuh hitungan jam setelah pelantikannya sebagai presiden, Amerika Serikat kembali ke jalur ...

Kemarin, aturan perjalanan diperpanjang hingga peresmian Tol Kayuagung

Sejumlah informasi penting menghiasi berita ekonomi pada Selasa (26/1) mulai dari perpanjangan penerapan protokol kesehatan (prokes) perjalanan dalam ...

Menko Airlangga: Ekonomi Indonesia semakin pulih

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan perekonomian Indonesia semakin mengalami pemulihan dari dampak pandemi ...

Bappenas ungkap ekonomi sirkular sumbang Rp642 triliun PDB

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) mengungkapkan penerapan ekonomi sirkular ...

Ekonomi sirkular berpotensi dongkrak PDB hingga Rp642 triliun

Laporan terbaru Kementerian PPN/Bappenas berjudul The Economic, Social and Environmental Benefits of A Circular Economy in Indonesia mengungkap ...

Elon Musk pun "menangkap" karbon

Jumat (22/1), orang terkaya di dunia itu berkicau di akun Twitter-nya. “Am donating $100M towards a prize for best carbon capture ...

Renault EZ-1, mobil mini 95 persen materialnya bisa didaur ulang

Renault telah memperkenalkan Mobilize EZ-1 Prototype, purnarupa mobil listrik mini untuk kaum urban di perkotaan, yang ramah lingkungan karena 95 ...