Tag: didistribusikan

Pj Gubernur Kaltim: Listrik Mahulu pascabanjir segera dipulihkan

Penjabat Gubernur Kalimantan Timur, Akmal Malik, mengungkapkan bahwa infrastruktur dasar listrik untuk penanganan pascabanjir Mahakam Ulu (Mahulu) ...

Kemenkes pastikan langsung keamanan pangan dan pondokan jamaah haji

Kementerian Kesehatan membentuk Tim Sanitasi dan Keamanan Pangan guna memastikan secara langsung pemondokan jamaah haji layak huni dan menjamin ...

Keluar dari jebakan impor pangan dengan meneladani Nabi Yusuf

Bangsa Indonesia sedang berjuang keras keluar dari jebakan impor beras dalam tiga tahun terakhir. Kementerian Pertanian, misalnya, terus melakukan ...

Perpusnas tingkatkan digitalisasi buku perluas akses bacaan masyarakat

Perpustakaan Nasional (Perpusnas) meningkatkan digitalisasi buku untuk memperluas akses bacaan masyarakat pada Hari Buku Nasional dan Hari Jadi ...

Produksi sampah warga Banda Aceh capai 258 ton per hari

Dinas Lingkungan Hidup Kebersihan dan Kebersihan Kota (DLHK3) Banda Aceh menyebut produksi sampah oleh masyarakat kota itu mencapai 258 ton per hari, ...

Kemenag: 4.710 calon haji Aceh siap diberangkatkan ke Tanah Suci

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kemenag) Aceh menyebutkan sebanyak 4.710 calon haji asal Aceh beserta petugas siap untuk diberangkatkan ke Tanah ...

Komisi IX minta alat antropometri terdistribusi ke semua posyandu

Komisi IX DPR RI meminta Kementerian Kesehatan (Kemenkes) memastikan alat antropometri didistribusikan mencapai ke seluruh posyandu di Tanah ...

Menjaga kualitas air, dari konvesional ke membran

Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surya Sembada, Kota Surabaya, terus berupaya memenuhi kebutuhan air bagi warga dan pelanggan lainnya dengan ...

SPAM Bandarlampung wujudkan asa warga penuhi air bersih 

Air bersih menjadi kebutuhan mendasar bagi setiap orang. Tidak hanya untuk dikonsumsi, namun juga menopang berbagai aktivitas keseharian seperti ...

Cegah kekurangan, Dinkes Kota Lhokseumawe distribusikan obat

ANTARA - Mengatasi kekurangan obat pada tujuh puskesmas di Kota Lhokseumawe, Aceh, pihak Dinas Kesehatan setempat melakukan penyaluran obat secara ...

Kolmar BNH, Perusahaan Korea Ternama yang Memproduksi HemoHIM, Anggarkan Lebih Dari 2% Penjualan Tahunan Untuk Penelitian dan Pengembangan

- Kolmar BNH (KOSDAQ: 200130) adalah produsen HemoHIM, makanan fungsional peningkat kesehatan. Kolmar BNH telah menjadi perusahaan terdepan di pasar ...

Baznas targetkan empat juta pekurban di Indonesia pada 2024

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menargetkan sebanyak empat juta pekurban dalam Program Kurban Berkah Baznas 2024 pada tahun ini. Jumlah ...

Polresta Bogor bongkar praktik pengoplosan gas subsidi

Polresta Bogor Kota, Polda Jawa Barat, membongkar praktik pengoplosan gas elpiji subsidi tiga kilogram yang beraksi di sebuah gudang wilayah ...

Pemkot Bandung dan IFSR ujicoba makan siang gratis bagi pelajar

Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung bersama Indonesia Food Security Review (IFSR) melakukan ujicoba program makan siang gratis bagi pelajar di enam ...

Korban banjir di OKU jalani pemeriksaan di Posko Trauma Center

Ratusan korban banjir di Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU), Sumatera Selatan menjalani pemeriksaan kesehatan secara gratis di Posko Trauma Center ...