Tag: ciptakan

PB IDI ajak bersatu atasi tantangan kesehatan bangsa

Dalam peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) 2024 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) mengajak seluruh dokter, tenaga medis, ...

Unej peringkat 2 perguruan tinggi terinovatif Abdidaya Ormawa 2024

Universitas Jember (Unej) kembali mencatatkan namanya dalam daftar perguruan tinggi berprestasi se-Indonesia, yakni sebagai peringkat 2 kategori ...

Kapolri: Suap dan penggelapan pajak penyumbang paling tinggi kebocoran anggaran

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengatakan bahwa suap, penggelapan pajak, hingga pemalsuan cukai menjadi penyebab paling tinggi ...

Dosen USK ciptakan alat pemberian pakan udang berbasis tenaga surya

Dosen Universitas Syiah Kuala (USK) menciptakan inovasi berupa autofeeder udang tenaga surya atau alat pemberi pakan udang vaname berbasis energi ...

Wamendagri: Dukungan Prabowo terhadap paslon di pilkada penuhi norma

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menilai dukungan Presiden RI Prabowo Subianto terhadap salah satu pasangan calon gubernur ...

Dosen Unej ciptakan biokomposit untuk kurangi sampah plastik 

Dosen Fakultas Teknik Universitas Jember (Unej) Dr M. Asrofi menciptakan biokomposit sebagai kemasan ramah lingkungan untuk mengurangi sampah plastik ...

Wamendagri: Ada 14 penjabat kepala daerah yang akan diganti

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menuturkan ada 14 penjabat (Pj) kepala daerah yang akan dilakukan pergantian berkaitan ...

Politik kemarin, pidato Wapres Gibran trending hingga Hari Pahlawan

Berbagai peristiwa politik kemarin (10/11) menjadi sorotan, mulai dari Pidato Wapres Gibran jadi trending di YouTube hingga Menteri PANRB ajak ASN ...

Wamendagri: Netralitas ASN di pilkada ciptakan birokrasi bersih

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto mengatakan Aparatur Sipil Negara (ASN) harus bersikap netral dalam proses Pilkada serentak ...

Permudah akses air bersih, Mahasiswa UNS inisiasi pembersih air keruh

Mahasiswa Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta Muhammad Yazid Ar-Rasyid menginisiasi produk pembersih air keruh sebagai upaya penyediaan air ...

Ratusan personel Satpol PP Jaksel siap amankan Pilkada DKI

Sebanyak 800 personel Satuan Polisi Pamong Praja (PP) tingkat kota, kecamatan dan kelurahan di Jakarta Selatan siap mengamankan kelancaran Pemilihan ...

"Green campus" ITPLN raih "SDGs Gold" komitmen gunakan energi bersih

Institut Teknologi PLN (ITPLN) meraih juara 2 atau gold untuk kontribusi tujuan pembangunan berkelanjutan (sustainable development goals/SDGs) ...

Mampu ciptakan energi hijau, Geo Dipa jadi incaran banyak investor

ANTARA -Iklim investasi di sektor panas bumi Indonesia semakin menunjukkan angka positif seiring besarnya pertumbuhan potensi energi hijau di Tanah ...

Daun Jatuh rilis single "Tuk Singgah" bersama Prilly Latuconsina

Band pop folk Daun Jatuh telah merilis single kolaborasi bersama Prilly Latuconsina bertajuk "Tuk Singgah" pada Jumat dan sudah dapat ...

ICROM 2024 hasilkan rekomendasi pengembangan moderasi beragama

Penyelenggaraan International Conference on Religious Moderation (ICROM) 2024 yang berlangsung di Jakarta menghasilkan sejumlah rekomendasi ...