Tag: bp tapera

Bantu pekerja dapat rumah, Tapera diminta bermitra dengan koperasi

Pengamat tata kota dan perumahan Yayat Supriyatna menyarankan agar Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) bekerjasama dengan koperasi ...

Kementerian PUPR: Aplikasi Sikasep bisa jadi big data bagi Tapera

"Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Pengelolaan Dana Pembiayaan Perumahan atau PPDPP menyebut aplikasi Sistem ...

KSEI siap sediakan infrastruktur pengelolaan dana Tapera

PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) siap menyediakan infrastruktur pengelolaan dana Tapera untuk mendukung kegiatan operasional Badan ...

Mencari solusi bagi masyarakat berpenghasilan minim bisa beli rumah

Memiliki rumah yang nyaman dan indah merupakan impian bagi semua orang termasuk bagi masyarakat yang selama ini tergolong masyarakat berpendapatan ...

Pemkot Makassar-BTN jajaki kerja sama rumah murah

Pemerintah Kota Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan, bersama Bank Tabungan Negara (BTN) menjajaki kerja sama kepemilikan rumah murah bagi Aparatur ...

Pakar: Banyak tanah dikuasai pengembang swasta

Pakar pembiayaan perumahan Lana Winayanti mengingatkan bahwa banyak tanah di kawasan perkotaan yang dikuasai oleh pengembang swasta sehingga kerap ...

Bappenas ingin pemda rencanakan tata kota perumahan mendetil

Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) menginginkan pemerintah daerah di berbagai wilayah untuk dapat merencanakan tata kota perumahan ...

Kementerian PUPR sebut bantuan pembiayaan perumahan melalui Tapera

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan untuk memperluas akses masyarakat terhadap rumah layak huni dan terjangkau, maka ke ...

BTN bentuk Pusat Finansial Perumahan antisipasi perkembangan milenial

Bank Tabungan Negara (BTN) telah membentuk Pusat Finansial Perumahan dalam rangka mengantisipasi perkembangan kebutuhan perumahan dan memberikan ...

Kementerian PUPR yakin bisa tuntaskan target 1,25 juta rumah

Dirjen Penyediaan Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Khalawi Abdul Hamid meyakini pihaknya bisa menuntaskan target ...

Kementerian PUPR terus tingkatkan ketersediaan hunian layak MBR

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus meningkatkan ketersediaan hunian layak bagi masyarakat berpenghasilan rendah (MBR) di ...

BTN dongkrak penyaluran KPR hingga 22,29 persen pada April 2019

PT. Bank Tabungan Negara Persero Tbk menyatakan kredit pemilikan rumah (KPR) perseroan sudah tumbuh 22,29 persen secara tahunan (yoy) menjadi ...

BTN ingin jadi mitra utama BP Tapera genjot pembiayaan rumah murah

PT Bank Tabungan Negara Persero Tbk menargetkan dapat menjadi mitra utama Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (BP Tapera) guna mengakselerasi ...

Tapera melambungkan optimisme sejuta rumah

Sebagai salah satu kebutuhan dasar manusia yang terangkum dalam sandang, pangan dan papan, perumahan juga layak menjadi bagian dari komponen dari ...

Badan Pengelola Tapera diharapkan segera beroperasi

Badan Pengelola Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) diharapkan segera beroperasi setelah mengalami penundaan pembahasan karena terkendala oleh ...