Tag: bina

TNI AL berencana geser 4 KRI kelas parchim dari Armada II ke Armada I

Markas Besar TNI Angkatan Laut berencana menggeser empat kapal perang Republik Indonesia kelas parchim dari Komando Armada (Koarmada) II ke Koarmada ...

DKI selesaikan revitalisasi trotoar Rasuna Said dan Haryono Desember

Dinas Bina Marga DKI segera menyelesaikan revitalisasi  trotoar di Jalan Rasuna Said dan Letjen MT. Haryono, Jakarta Selatan pada Desember ...

Waskita Karya rampungkan Bendungan Temef di NTT, siap diresmikan

PT Waskita Karya (Persero) Tbk telah merampungkan pembangunan Bendungan Temef di Timor Tengah Selatan, Nusa Tenggara Timur, dan siap diresmikan ...

Menteri LHK dan PHR resmikan ekoriparian pada dua kampus di Riau

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya Bakar bersama manajemen PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) meresmikan Ekoriparian Universitas ...

KLHK-BRGM ajak pemuda peduli lingkungan lewat Youth Conservation Camp

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Badan Restorasi Gambut dan Mangrove (BRGM), dan Institut Hijau Indonesia melaksanakan Youth ...

Kemarin, MUI minta adili pelaku aksi Kemang-pelantikan pemimpin HMI UI

Berikut rangkuman berita humaniora populer di Indonesia kemarin (Minggu, 29/9), mulai dari Waketum MUI minta polisi adili pelaku perusakan diskusi di ...

PUPR perbaiki sembilan jalan di Babel dukung jalur logistik dan KSPN

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memperbaiki sembilan paket jalan di Bangka Belitung untuk meningkatkan konektivitas angkutan ...

Jalan lintas Rengat-Tembilahan Riau putus akibat longsor

Jalan lintas Rengat, Kabupaten Indragiri Hulu (Inhu) dan Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Provinsi Riau pada ruas Desa Pekan Tua, putus ...

DPKP-Bank Kalsel mengembangkan budi daya padi apung

Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Kalimantan Selatan (DPKP Kalsel) bersama Bank Kalsel menandatangani nota kesepahaman untuk ...

BKKBN paparkan alasan stunting dapat meningkatkan risiko tuberkulosis

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) memaparkan alasan mengapa stunting dapat meningkatkan risiko terjangkit tuberkulosis atau ...

Cara bayar tagihan UKT kuliah lewat m-banking BRI makin mudah

Bayar UKT kuliah menjadi kewajiban bagi para mahasiswa dalam kebutuhan pendidikannya. Bayar UKT kuliah jadi lebih mudah dan cepat dengan menggunakan ...

Dirjen PUPR memuji perkembangan sektor konstruksi di Kaltim

Dirjen Bina Konstruksi Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Abdul Muis memuji perkembangan sektor konstruksi di Provinsi ...

Kemendagri minta pemda tingkatkan SDM aparatur terutama sekda

Direktorat Jenderal (Ditjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) meminta pemerintah daerah (pemda) untuk meningkatkan ...

Kemendagri harap pelatihan kapasitas tingkatkan keahlian aparatur desa

Direktur Fasilitasi Kerjasama Desa, Lembaga Pemerintah Desa, dan Badan Permusyawaratan Desa, Ditjen Bina Pemdes Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) ...

Ditjen Bina Adwil Kemendagri edukasi camat untuk penanganan bencana

Direktorat Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kemendagri melalui Direktorat Manajemen Penanggulangan Bencana dan Kebakaran mengedukasi para camat ...