Tag: anyaman bambu

Nelayan dan telepon seluler

Sawi dan temannya baru saja menaikkan ikan hasil tangkapan dari dalam jaring. Ikan teri bercampur sotong dan ekor kuning itu dimasukkannya ke ...

Korban puting beliung Brebes di pengungsian

Sebanyak 55 warga korban puting beliung di Desa Bulusari, Kecamatan Bulakamba, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, memilih bertahan di tempat pengungsian ...

Sambut tahun baru Islam dengan kirab "tebokan"

Ratusan warga Desa Kaliputu, Kecamatan Kota, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah menyambut pergantian tahun baru Islam 1433 Hijriyah dengan menggelar kirab ...

Rumah wartawan di Bondowoso dicurigai dibakar

Rumah dan kendaraan roda empat milik Adi Purnomo, wartawan media Bidik, di Kabupaten Bondowoso, Jawa Timur, diduga dibakar. Untuk memastikan hal ...

Satu Pejuang Kesejahteraan Indonesia Terfavorit Diumumkan Dalam Ajang Danamon Award 2011

Dewan Juri Danamon Award 2011 hari ini mengumumkan satu pejuang kesejahteraan Indonesia terfavorit dalam ajang Danamon Award 2011 berdasarkan ...

Lima Pejuang Kesejahteraan Indonesia telah Terpilih

Dewan Juri Danamon Award 2011 mengumumkan lima peraih Danamon Award. Dimulai pada tanggal 30 September hingga 30 Oktober 2011, Danamon mengundang ...

Saatnya Sowan Leluhur

Bunyi kentongan satu ritme terdengar tiga kali dari arah rumah kepala dusun di lereng barat Gunung Merbabu, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, lima ...

Jamur Raksasa Gegerkan Warga

Geger bukan cuma karena Gayus Tambunan atau Nazaruddin dengan Anas Urbaningrum. Satu jamur raksasa seukuran lebih dari satu meter yang tumbuh di ...

Devisa Non Migas Bali 166,13 Juta Dolar

Provinsi Bali memperoleh devisa dari ekspor non migas sebesar 166,13 juta dolar Amerika selama empat bulan pertama di tahun 2011. Devisa tersebut ...

Korban Merapi Dusun Kaliadem Mulai Tempati "Shelter"

Korban bencana erupsi Gunung Merapi dari Dusun Kaliadem, Desa Kepuharjo, Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman yang sebelumnya mengungsi di Balai ...

Ribuan Umat Islam Peringati Maulid Nabi

Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, 12 Rabiul Awal 1432 Hijriah, Senin, di Desa Padurenan, Kecamatan Gebog, Kabupaten Kudus, Jateng, dimeriahkan ...

Karya Inovasi dan Diversifikasi Pengelolaan Hasil Hutan Mengatasi Kelangkaan Kayu

Beberapa inovasi pengelolaan hasil hutan baik kayu maupun bukan kayu dimuat dalam buku "102 Inovasi Indonesia - 2010" yang diterbitkan oleh ...

Ribuan Warga Antre Nasi Tradisi Buka Luwur

Ribuan warga berasal dari sejumlah daerah di Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, Kamis pagi, rela kehujanan saat antre untuk mendapatkan nasi "uyah asem" ...

Menakar Getah Meratus

Jarum jam baru menunjukkan pukul 04.00 dini hari. Kegelapan pun masih menyelimuti wilayah pemukiman masyarakat adat Dayak Meratus di Balai Kiyu, ...

Abah Cobra Penangkar Kembang

Kulit legamnya yang selalu dibalut pakaian pangsi hitam-hitam yang dikenakannya, dan rambutnya yang terurai, agak ikal seperti tokoh mentalis ...