Tag: antisipasi covid

Shalat Jumat di Jakarta diimbau ditunda dua pekan

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengimbau kegiatan ibadah bersama-sama untuk ditunda selama dua pekan, termasuk Shalat Jumat ...

Filipina beri kelonggaran akses ke luar untuk WNA di tengah karantina

Pemerintah Filipina memberi kelonggaran bagi warga negara asing (WNA) dan tenaga kerja luar negeri untuk meninggalkan negara itu tanpa ada batas ...

Atasi corona, Menlu Iran desak dunia untuk lawan unilateralisme AS

Menteri Luar Negeri Iran Javad Zarif mendesak dunia untuk membentuk cara baru melawan unilateralisme Amerika Serikat di tengah wabah virus corona ...

Antisipasi COVID-19, bebas visa Indonesia ditangguhkan sementara

Untuk meminimalisasi penularan virus corona atau COVID-19, pemerintah Indonesia menangguhkan selama satu bulan fasilitas bebas visa dan visa saat ...

Erick Thohir tunjuk HIN kelola Wisma Atlet tangani COVID-19

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menginstruksikan PT Hotel Indonesia Natour (Persero) atau HIN untuk mengelola kamar Wisma Atlet ...

Pemkab Bangka alihkan DID Rp38 miliar untuk pencegahan COVID 19

Pemerintah Kabupaten Bangka, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, mengalihkan dana insentif daerah (DID) tahun 2020 sebesar Rp38 miliar lebih ...

Masjid DKI diimbau tak berkegiatan antisipasi COVID-19

Masjid di DKI Jakarta diimbau tidak melakukan kegiatan berjemaah selama dua pekan, terhitung mulai Kamis ini, untuk mengantisipasi penyebaran virus ...

Anggota DPRD Kota Bogor cek kesehatan antisipasi COVID-19

DPRD Kota Bogor bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Kota Bogor melakukan pengecekan kesehatan terhadap anggota dan pegawai sekretariat dewan guna ...

Polres Cianjur meracik dan bagikan cairan pembersih tangan

Polres Cianjur, Jawa Barat meracik cairan pembersih tangan atau hand sanitizer yang akan dibagikan ke berbagai kalangan di Cianjur untuk memudahkan ...

Jumlah warga Padang yang berstatus ODP Corona meningkat jadi 435

Jumlah warga Padang yang berstatus Orang Dalam Pengawasan (ODP) corona meningkat jadi 435 orang hingga 18 Maret 2020 berdasarkan data yang dihimpun ...

Rumah Zakat disinfektan Masjid Raya Mujahidin sebelum Shalat Jumat

Relawan Rumah Zakat Kalimantan Barat akan melakukan penyemprotan disinfektan di Masjid Raya Mujahidin sebelum umat Muslim melaksanakan Shalat Jumat ...

Penerbangan Kuala Lumpur - Padang dihentikan sementara

Penerbangan langsung Kuala Lumpur - Padang dan sebaliknya menggunakan maskapai Air Asia dihentikan sementara mulai 19 hingga 31 Maret 2020 terkait ...

"Social distancing", jaga jarak untuk kontrol penyebaran COVID-19

Dalam beberapa hari terakhir istilah social distancing atau menjaga jarak sosial kerap menjadi pembicaraan baik di pemberitaan media atau dalam ...

BUMN layanan publik terapkan social distancing antisipasi COVID-19

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menyampaikan BUMN yang memiliki bisnis berkaitan dengan pelayanan publik mulai menerapkan sosial ...

Bali lengang tapi aktivitas masyarakat tetap "hidup"

Pulau Bali sebagai kawasan pariwisata tampak lengang sejak pemerintah menerapkan social distancing (jaga jarak dari aktivitas sosial) untuk mencegah ...