Tag: angkutan kereta

KAI siapkan 114 perjalanan kereta per hari pada libur Natal-Tahun Baru

PT Kereta Api Indonesia (KAI) menyatakan jumlah kereta api yang siap melayani penumpang selama libur Natal dan Tahun Baru akan mencapai 114 ...

Kemarin, Kapolsek dipecat hingga pembobolan ATM Bank DKI

Berbagai ragam peristiwa terjadi di wilayah DKI Jakarta pada Kamis (21/11) menjadi perhatian publik, mulai dari Kapolsek Kebayoran Baru dipecat ...

LRT berlakukan tarif komersial Rp5.000 mulai Desember

PT Light Rail Transit (LRT) mulai menerapkan tarif angkutan kereta seharga Rp5.000 per penumpang mulai 1 Desember 2019 seiring habisnya masa uji ...

KAI terbitkan obligasi II Rp2 triliun

PT Kereta Api Indonesia (persero) mengumumkan rencana untuk menerbitkan obligasi melalui Penawaran Umum Obligasi II Kereta Api Indonesia Tahun 2019 ...

KAI Purwokerto gelar diskon 10 persen di ajang "Xplore Purwokerto"

Perseroan Terbatas Kereta Api Indonesia (KAI) Daerah Operasi 5 Purwokerto memberikan diskon sebesar 10 persen untuk pembelian tiket on the spot di ...

Tanpa izin, KAI nilai acara "Jakarta Mystical Tour" berbahaya

PT KAI Daop 1 Jakarta menilai acara "Jakarta Mystical Tour" berbahaya karena diselenggarakan tanpa izin oleh Biang Overlander di ...

Menunggu kereta jadi transportasi utama ke bandara

Saat ini, sarana transportasi umum ke Bandara Radin Inten II Lampung Selatan dari pusat kota Bandarlampung--ibu kota Provinsi Lampung mengandalkan ...

Gubernur Lampung cek kesiapan bakal calon stasiun bandara

Gubernur Lampung Arinal Djunaidi beserta rombongan mengecek kesiapan bakal calon stasiun Bandara Raden Inten II Lampung di pos sinyal Branti dan ...

Bukit Asam: Efisiensi cara hadapi harga komoditas global fluktuatif

PT Bukit Asam Tbk menilai peningkatan efisiensi merupakan langkah yang tepat untuk menghadapi harga komoditas batu bara yang ...

Tekan logistik, Bukit Asam akan akuisisi tambang di luar Sumatera

PT Bukit Asam Tbk berencana melakukan akuisisi tambang di luar Sumatera secara selektif dengan memperimbangkan sisi kemudahan transportasi ...

Bukit Asam catat produksi batu bara triwulan III naik 10 persen

PT Bukit Asam Tbk berhasil mencatatkan kenaikan produksi dan penjualan batu bara hingga September 2019. "Kinerja Bukit Asam selama triwulan ...

China International Rail Transit & Equipment Manufacturing Industry Exposition pertama siap digelar di Changsha

-2019 China International Rail Transit & Equipment Manufacturing Industry Exposition (InteRail Expo) akan bertempat di Changsha International ...

PT KAI mulai petakan jalur reaktivasi rel rute Banjar-Pangandaran

PT Kereta Api Indonesia (KAI) mulai memetakan jalur rel kereta api Kota Banjar-Pangandaran, Jawa Barat, sebagai persiapan reaktivasi kereta api ...

Pengembangan Stasiun Kota Malang diharapkan dorong sektor pariwisata

Rencana pengembangan tahap pertama Stasiun Kota Malang oleh PT Kereta Api Indonesia (KAI) Persero, diharapkan mampu mendorong pertumbuhan sektor ...

PT KAI mulai pengembangan Stasiun Kota Malang

PT Kereta Api Indonesia (KAI)  melakukan pengembangan Stasiun Kota Malang, Jawa Timur, dalam upaya untuk meningkatkan pelayanan kepada para ...