Tag: anggota komisi ix dpr ri

Legislator: Perlu simulasi "outbreak" penanganan pasien COVID-19

Anggota Komisi IX DPR RI Dewi Aryani memandang perlunya manajemen rumah sakit melakukan simulasi outbreak (kejadian luar biasa) penanganan pasien ...

DPR apresiasi kesigapan pemerintah evakuasi 188 WNI ABK World Dream

Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Rahmad Handoyo mengapresiasi kesigapan pemerintah mengevakuasi 188 warga negara Indonesia ( WNI), anak ...

DPR: Pemerinta harus buat limitasi waktu penyisiran data PBPU dan BP

Anggota Komisi IX DPR RI Yahya Zaini mengatakan pemerintah harus membuat limitasi waktu terkait penyisiran data (cleansing data) penduduk miskin yang ...

Komisi IX berharap tak ada diskriminasi bagi WNI yang diobservasi

Anggota Komisi IX DPR RI Ribka Tjiptaning berharap tidak ada perilaku diskriminatif kepada WNI yang telah menjalani proses observasi pascaevakuasi ...

Panglima TNI dan Kapolri ke Natuna sapa penduduk setempat

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Pol Idham Azis berkunjung ke Kabupaten Natuna untuk menyapa aparat TNI dan Polri ...

Jawab keraguan WHO, Anggota DPR: Harus dibuktikan bebas corona

Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PPP Anas Thahir mengatakan Indonesia masih bebas dari virus corona harus dibuktikan guna menjawab keraguan WHO ...

34 terduga Virus Corona sampai detik ini negatif, kata Menkes

Menteri Kesehatan (Menkes) Terawan Agus Putranto mengatakan hasil pemeriksaan dari total 34 warga di seluruh Indonesia yang sejauh ini melaporkan ...

Kemenkes kirim psikiater ke Natuna bantu trauma healing WNI dari Wuhan

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengirimkan psikiater ke Natuna, Kepulauan Riau, untuk membantu melakukan penyembuhan trauma atau trauma healing ...

Legislator: Pemkab Brebes harus tanggap data warga miskin

Anggota Komisi IX DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Dewi Aryani yang akrab di sapa DeAr merespon atas temuan warga miskin dengan melaporkan kepada Bupati ...

DPR: Antisipasi turis mancanegara saat Cap Go Meh di Singkawang

Anggota Komisi IX DPR RI Alifudin mengimbau Pemprov Kalimantan Barat agar mengantisipasi kedatangan turis mancanegara, khususnya yang dari China ...

Pemerintah pusat-daerah harus lebih sinergi layani pekerja migran

Pemerintah pusat dan daerah harus bisa lebih bersinergi dalam rangka mewujudkan Layanan Terpadu Satu Atap (LSTA) yang melibatkan pekerja migran ...

Demokrat pastikan rekomendasi bakal cawali Surabaya untuk Machfud

DPC Partai Demokrat Kota Surabaya memastikan surat rekomendasi bakal calon wali kota Surabaya dalam Pilkada Surabaya 2020 untuk mantan Kapolda Jawa ...

Pekerja migran Indonesia perlu manfaatkan momentum demografi

Pekerja migran dari Republik Indonesia dinilai perlu benar-benar memanfaatkan momentum demografi seperti bonus demografi yang menjadi keuntungan bagi ...

BPJS Kesehatan sebut pemberlakuan kenaikan iuran udah sesuai regulasi

BPJS Kesehatan menyebut pemberlakuan kenaikan iuran Jaminan Kesehatan Nasional yang mulai berlaku per 1 Januari 2020 sudah sesuai dengan regulasi ...

Anggota DPR mendorong pembentukan Pansus BPJS Kesehatan

Anggota Komisi IX DPR RI dari Fraksi PKS Kurniasih Mufidayati akan mendorong pembentukan Panitia Khusus (Pansus) Badan Penyelenggara Jaminan Sosial ...