Chelsea menang mudah atas Sheffield Wednesday

Pemain Chelsea Olivier Giroud terjatuh saat berebut bola dengan pemain Sheffield Wednesday pada pertandingan babak keempat Piala FA di stadion Stamford Bridge, London, Minggu (27/1/2019). Chelsea lolos ke babak selanjutnya setelah menang dengan skor 3-0. ANTARA FOTO/REUTERS/Eddie Keogh
/pras.

Copyright © ANTARA 2019