Pemujaan pohon beringin saat Festival Vat Savitri Puja di India

Sejumlah wanita melakukan ritual pemujaan pohon beringin saat festival Vat Savitri Puja di Bhopal, ibu kota Negara Bagian Madhya Pradesh, India, Senin (30/5/2022). Dalam festival tersebut, wanita-wanita India yang telah menikah mendoakan umur panjang bagi suami mereka dengan berpuasa selama sehari dan melakukan pemujaan pohon beringin. ANTARA FOTO/Xinhua/Str/rwa.

Copyright © ANTARA 2022